Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Singabarong, Kereta Canggih Sultan Cirebon Masa Lalu

Kompas.com - 30/10/2013, 08:59 WIB
Fitri Prawitasari

Penulis

SEBELUM ada mobil bermesin canggih masa kini, Kesultanan Cirebon rupanya telah memiliki kendaraan dengan memiliki konsep serupa mobil canggih.

Kendaraan itu bernama Kereta Singabarong yang tersimpan di salah satu museum di Kesultanan Kasepuhan, Cirebon. Kereta ini digunakan sebagai kendaraan Sultan pada masa itu. Saat menggunakannya dengan ditarik oleh empat ekor kerbau.

Menurut salah satu abdi dalem Kesultanan Cirebon, Usman, kereta ini asli buatan putra Cirebon bernama Panembahan Losari sekitar pada tahun 1549.

Bahan pembuat kereta sebagian besar terbuat dari kayu. Ia juga dilengkapi shockbreaker yang menjadi suku cadang sebagian besar kendaraan. Bedanya, shockbreaker pada kereta terbuat dari kulit. Selain itu, alat kemudi kereta juga memiliki sistem hidrolik dengan memakai bahan kayu dan baja.

Kereta memiliki sejenis sayap pada bagian sisi kanan dan kiri. Bentuk bagian depan kereta menyerupai kepala naga dengan lidah terjulur serta belalai panjang yang membelit trisula. Di belakangnya ada bangku yang diberi tandu sebagai pelindung untuk tempat duduk Sultan.


KOMPAS.com / FITRI PRAWITASARI Kereta Singabarong di Kesultanan Kasepuhan, Cirebon
"Jika sayap digerakkan maka lidah akan masuk keluar dan ke dalam secara otomatis. Inilah hebatnya. Di zaman itu sudah bisa membuat kendaraan semacam ini," kata Usman.

Pada museum ini, kereta Singabarong tak sendirian. Ia mempunyai kembaran. Duplikat kereta Singabarong ada di ruangan belakang museum. Bentuknya sama persis.

Menurut Usman, duplikat kereta Singabarong dibuat pada tahun 1996. Kereta inilah yang biasanya digunakan untuk acara festival yang digelar keraton pada masa sekarang. Sedangkan kereta yang asli hanya digunakan pada saat peringatan 1 Syawal. Tetapi tidak untuk diduduki. Kereta ini hanya dibersihkan dan dipajang untuk diperlihatkan kepada masyarakat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Wahana dan Kolam Renang di Kampoeng Kaliboto Waterboom Karanganyar

Wahana dan Kolam Renang di Kampoeng Kaliboto Waterboom Karanganyar

Jalan Jalan
Gunung Ruang Meletus, AirAsia Batalkan Penerbangan ke Kota Kinabalu

Gunung Ruang Meletus, AirAsia Batalkan Penerbangan ke Kota Kinabalu

Travel Update
Kampoeng Kaliboto Waterboom: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kampoeng Kaliboto Waterboom: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di The Nice Garden Serpong

Aktivitas Wisata di The Nice Garden Serpong

Jalan Jalan
Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Travel Update
The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

Jalan Jalan
Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Travel Tips
Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Travel Update
Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Travel Update
13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

Travel Update
Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja 'Overtime' Sopir Bus Pariwisata

Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja "Overtime" Sopir Bus Pariwisata

Travel Update
Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

BrandzView
Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Travel Update
Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Travel Update
ASDP Catat Perbedaan Tren Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024 Merak-Bakauheni

ASDP Catat Perbedaan Tren Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024 Merak-Bakauheni

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com