Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 08/07/2015, 15:06 WIB
BANDA ACEH, KOMPAS.com - Ketika melintas di Jalan Cik Di Tiro, Banda Aceh, Isuzu MU-X yang dikendarai tim Tour de Sumatera Tribun berhenti di tepi jalan.

Di atas trotoar, ada enam buah kuali besar dan asapnya membumbung. Banyak orang memarkir kendaraan bermotor mereka di tepi jalan. Mereka berkerumun di samping kuali-kuali itu. “Kari kambingnya, Pak!” ujar Bilmin sambil mengaduk isi kuali itu.

Kari kambing merupakan salah satu kuliner khas Aceh. Bilmin merupakan satu dari tiga penjual kari kambing di tepi Jalan Cik Di Tiro. Sebenarnya Bilmin memiliki warung yang berada di tepi jalan, namun selama Ramadan dia hanya boleh menjajakan kari kambing menjelang berbuka puasa.

TRIBUNNEWS/DEODATUS PRADIPTO Pembeli antre demi bisa membawa pulang seporsi Kari Kambing Bilmin di Jalan Cik Di Tiro, Banda Aceh, untuk buka puasa.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com