Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Akhir Pekan di Jakarta, Yuk Ikut "Perang Air" di Songkran Festival!

Kompas.com - 07/04/2017, 21:03 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Tak perlu jauh-jauh berkunjung ke Thailand jika ingin merasakan sensasi perang air, atau yang biasa disebut warga Thailand sebagai Songkran. Dari tanggal 7-9 April 2017, Tourism Authority of Thailand (TAT) menggelar Festival Thailand 2017. Acara yang paling ditunggu-tunggu tentu saja Songkran Festival.

"Ini adalah acara yang penting untuk memperkenalkan Thailand mulai dari makanan, acara, dan keramahtamahannya. Ada 32 booth produk Thailand. Pada hari Sabtu juga Minggu ada Songkran Festival atau festival air. Mari datang untuk bersenang-senang dan bermain air," kata Duta Besar Thailand untuk Indonesia, Paskorn Siriyaphan saat membuka acara Festival Thailand 2017 di Mall Central Park, Jakarta, Jumat (7/4/2017).

BACA: Seperti Songkran Thailand, Riau Juga Punya Festival Perang Air

Festival Thailand 2017 digelar di Tribeca Mall Central Park, Jakarta. Untuk ikut serta pada Songkran Festival, peserta tak dipungut biaya alias gratis. Songkran Festival akan berlangsung pada hari Sabtu, 8 April 2017 dari pukul 11.00-16.00 WIB. Sedangkan pada hari Minggu, 9 April 2017 Songkran Festival diselenggarakan pukul 11.00-17.00 WIB.

Saran KompasTravel, bawalah baju ganti untuk mengganti baju yang basah. Panitia telah menyediakan ruang ganti khusus untuk perempuan dan laki-laki di lokasi festival. Anda bisa membawa tembakan air sendiri, atau membelinya langsung di lokasi festival.

BACA: Liburan Antimainstream di Thailand, Pergilah ke Udon Thani

Selain Songkran Festival, di Festival Thailand 2017 juga terdapat booth makanan, kerajinan melipat, bunga serta buah khas Thailand, dan booth agen perjalanan yang menjual paket wisata ke Thailand. Selain itu pengunjung tjuga dapat mencari tahu wisata seputar Thailand di booth Tourism Authority of Thailand (TAT).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com