Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengolahan Berlian Pertama di Asia, Ada di Bandung

Kompas.com - 03/07/2017, 15:06 WIB

KOMPAS.com - Wisata pembuatan dan pengolahan berlian menjadi atraksi baru wisatawan yang liburan ke Bandung, Jawa Barat. Destinasi sekaligus perusahaannya bernama Indo Wisata Permata, bergerak dalam bidang pembuatan perhiasan terutama berlian dan batu mulia.

"Di Indo Wisata Permata kami tidak hanya menyediakan berlian bagi pelanggan menengah ke atas, menengah ke bawah pun bisa memilikinya," ujar Guest Relation Indo Wisata Permata (IWP), Nenden, saat ditemui Tribun Jabar di galeri perhiasan IWP, Sabtu (1/7/2017).

Banyak orang beranggapan bahwa berlian pasti memiliki harga puluhan juta. Anggapan yang cukup salah, karena di IWP, wisatawan bisa mendapati berlian dengan harga di bawah Rp 1 juta.

Sales Manager IWP, Yohan, menuturkan bahwa rentang harga termurah untuk berlian adalah Rp 600.000-900.000. Salah satu benda termurah adalah liontin. 

TRIBUNJABAR/FASCO DEHOTMAN Tampak luar Indo Wisata Permata.

Di sini, wisatawan bisa melihat proses pengolahan berlian mulai dari marking hingga micro setting. Total ada enam proses pengolahan berlian yang bisa dilihat di sini.

Tempat pengolahan berlian yang diklaim pertama se-Asia ini berlokasi di Komplek Citra Green Dago, Blok N1-10, Kota Bandung. Tempat wisata edukasi ini dirintis pada 14 Februari 2016.

Alda Ramadhika selaku Marketing IWP menuturkan bahwa IWP menawarkan tempat pengalaman baru yang belum ditemukan di tempat wisata lainnya di Asia.

"Sehingga timbullah rasa penasaran masyarakat untuk mengunjungi IWP sebagai pilihan utama berwisata di Kota Bandung," tuturnya.

Selain gedung pengolahan berlian, IWP juga menyediakan fasilitas penunjang lainnya seperti kafe yang terdiri dari tiga lantai. IWP buka setiap hari mulai pukul 10.00-17.00 WIB. 

Artikel ini diambil dari Tribun Jabar dengan judul "Indo Wisata Permata, Tempat Edukasi Berlian Pertama di Asia".

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com