Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rp 6,2 Juta untuk 4 Orang di Sentosa Resort Singapura, Kapan Lagi?

Kompas.com - 08/06/2018, 16:01 WIB
Diamanty Meiliana,
I Made Asdhiana

Tim Redaksi

SINGAPURA, KOMPAS.com - Waktunya berlibuurr! Libur lebaran dan libur sekolah akan segera tiba. Sudah punya rencana mau liburan kemana?

Saya punya satu rekomendasi. Singapura!

Untuk sebagian orang, Singapura mungkin sudah terasa membosankan. Tapi, menurut saya, kali ini Anda harus datang karena ada promo besar dari Resort World Sentosa (RWS) .

Kawasan wisata yang terletak di reklamasi Singapura ini punya promo menarik untuk liburan keluarga.

Baca juga: Wow, Ada Dinosaurus di Singapura!

Hanya dengan merogoh Rp 6,2 juta, Anda bersama pasangan dan 2 anak berusia maksimal 12 tahun, bisa puas menjelajah Sentosa selama 3 hari 2 malam, plus menginap di hotel bintang 5.

Kamar tipe Deluxe di Hard Rock Hotel, Sentosa, Singapore. Hotel ini bisa menjadi salah satu pilihan anda selama libur sekolah.KOMPAS.com/Diamanty Meiliana Kamar tipe Deluxe di Hard Rock Hotel, Sentosa, Singapore. Hotel ini bisa menjadi salah satu pilihan anda selama libur sekolah.
Hingga 14 Juli 2018 ini, RWS menawarkan paket liburan senilai Rp 3,1 juta per orang.

Dengan nilai itu, Anda sudah bisa menikmati 2 dari 3 pilihan atraksi yang sedang menampilkan tema khusus di RWS yaitu, Jurassic World: Explore & Roar di Universal Studio, Ocean Fest di S.E.A Aquarium, dan Splash Bash Adventure Cove Waterapark.

Baca juga: Catat! Ini Waktu Terbaik Mengunjungi Resorts World Sentosa Singapura

Selain itu, Anda bisa tidur selama 2 malam di kamar tipe Deluxe di salah satu hotel bintang 5 RWS.

Hotel Michael, salah satu hotel di Resort World Sentosa Singapore. Hotel ini bisa menjadi pilihan anda untuk liburan keluarga. KOMPAS.com/Diamanty Meiliana Hotel Michael, salah satu hotel di Resort World Sentosa Singapore. Hotel ini bisa menjadi pilihan anda untuk liburan keluarga.
Anda bisa memilih tidur di Hard Rock Hotel yang bertema rock and roll atau di Festive Hotel yang memanjakan anak-anak Anda dengan bunk bed dan desain kamarnya yang ceria.

Anda juga bisa memilih tinggal di Michael Hotel yang artistik atau di Equarius Hotel yang "greeny", teduh, dan jauh dari keramaian.

Festive Hotel di Resort World Sentosa Singapore. Hotel bintang 5 ini bisa menjadi salah satu pilihan anda untuk liburan keluarga.KOMPAS.com/Diamanty Meiliana Festive Hotel di Resort World Sentosa Singapore. Hotel bintang 5 ini bisa menjadi salah satu pilihan anda untuk liburan keluarga.
Menurut Anggi Permatasari Murniali, Resort Marketing RWS, promo ini masih punya tambahan. Dalam paket Rp 3,1 juta itu, Anda juga mendapat voucher makan senilai total 20 dollar Singapura dan voucher Takashimaya senilai 100 dollar Singapura.

"Anak di bawah 13 tahun bisa free masuk wahana dan free menginap. Jadi dengan Rp 6,2 juta, ayah dan ibu sudah bisa berlibur dengan dua anak mereka selama 2 hari 3 malam di sini, " kata Anggi, di Hard Rock Hotel, Singapura, Kamis (31/5/2018).

Menarik bukan?

Tunggu apalagi, segera kunjungi websitenya di www.rwsentosa.com dan segera pesan paket liburan Anda. Promo ini bisa juga didapatkan lewat agen perjalanan.

Selamat berlibur!

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com