Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Ini Ketentuan New Normal di Dago Dreampark

Kompas.com - 19/07/2020, 09:10 WIB
Nicholas Ryan Aditya,
Kahfi Dirga Cahya

Tim Redaksi


KOMPAS.com - Salah satu tempat wisata kekinian di Kota Bandung, yaitu Dago Dreampark telah buka kembali sejak 13 Juni 2020.

Namun pembukaan tempat wisata kekinian saat new normal ini tidak lantas beroperasi seperti masa normal.

Terdapat beberapa catatan protokol kesehatan yang harus ditaati para pengunjung dan petugas Dago Dreampark.

Melihat akun Instagram @dagodreampark, para pengunjung diminta memenuhi protokol kesehatan atau ketentuan new normal Dago Dreampark berikut ini:

  1. Per tanggal 7 Juli, warga ber-KTP luar Jawa Barat bisa mengunjungi Dago Dreampark
  2. Lansia di atas 55 tahun untuk sementara diimbau untuk tidak memasuki area Dago Dreampark
  3. Ibu hamil untuk sementara tidak diperkenankan memasuki area Dago Dreampark
  4. Anak kecil di bawah tiga tahun untuk sementara tidak diperbolehkan memasuki area Dago Dreampark

"Kami mengimbau untuk selalu mengutamakan protokol kesehatan ketika berada di area Dago Dreampark dengan cara selalu menggunakan masker dan rajin mencuci tangan," tulis akun Instagram @dagodreampark.

Baca juga: Dago Dreampark, Destinasi Weekend Baru di Bandung

Tempat wisata ini menawarkan wisata kekinian bagi para pengunjungnya. Terdapat lebih dari 10 wahana yang bisa dijajal sendiri untuk merasakan sensasi berfoto, dan berpetualang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com