Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Hotel Karantina di Tangerang Selatan, Mulai dari Rp 2,9 Juta

Kompas.com - 14/11/2021, 20:31 WIB
Kistin Septiyani,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Komando Tugas Gabungan Terpadu Jaya mengumumkan 72 hotel karantina atau repatriasi bagi pelaku perjalanan luar negeri melalui Surat Edaran Nomor B/328305/X/2021 tanggal 19 Oktober 2021.

Berdasarkan surat edaran tersebut, hotel tersebut tersebar di sejumlah wilayah di Jakarta dan sekitarnya. Dua hotel di antaranya terletak di Kota Tangerang Selatan, Banten.

Baca juga: Daftar 6 Hotel Karantina di Tangerang, Mulai dari Rp 2,9 Juta

Berikut ini adalah daftar harga hotel karantina di Kota Tangerang Selatan beserta fasilitasnya:

Mercure Serpong Alam Sutera

Mercure Serpong Alam Sutera terletak di Jalan Alam Sutera Boulevard Kavling 23, Serpong, Tangerang Selatan. Hotel ini menjadi salah satu hotel yang menawarkan paket repatriasi bagi pelaku perjalanan luar negeri.

Mercure Serpong Alam Sutera, Tangerang SelatanDOK. www.accorhotels.com/8455 Mercure Serpong Alam Sutera, Tangerang Selatan

Harga yang ditawarkan Mercure Serpong Alam Sutra mulai dari Rp 6 juta untuk 5 hari 4 malam bagi satu tamu.

Fasilitas yang dapat dinikmati tamu selama masa karantina adalah makan 3 kali sehari, 2 kali tes PCR, laundry 5 pakaian per hari dan transportasi penjemputan dari bandara.

Ada empat jenis kamar yang tersedia dalam paket karantina ini, yaitu superior queen bed room, superior twin bed room, privilege queen bed room, dan privilage twin bed room.

Baca juga: Daftar 3 Hotel Karantina di Cikarang Bekasi, Harga Mulai Rp 3,9 Juta

Sahid Serpong

Sahid serpong menawarkan beberapa paket repatriasi atau karantina dengan harga mulai dari Rp 2,9 juta per orang untukk dua 3 hari 2 malam.

Sementara bagi tamu yang baru mendapatkan vaksinasi dosis pertama, pihak hotel menawarkan harga mulai dari Rp 4,1 juta untuk 5 hari 4 malam.

Sahid Serpong, Tangerang SelatanDOK. Sahidhotels.com Sahid Serpong, Tangerang Selatan

Dengan harga tersebut tamu dapat menikmati fasilitas berupa makan 3 kali sehari, laundry 5 pakaian per hari, dan tes PCR sebanyak 2 kali.

Tes PCR dilakukan di bandara saat tamu baru sampai dan di hotel setelah masa karantina berakhir.

Sahid Serpong terletak di Jalan Ray Serpong Nomor 89, Cilenggang, Serpong, Tangerang Selatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com