Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pacu Kedatangan Wisman, Menparekraf Akan Kunjungan Kerja ke Australia

Kompas.com - 05/04/2022, 17:12 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno sedang menyiapkan kunjungan kerja ke Australia dalam waktu dekat, dengan tujuan meningkatkan kedatangan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia.

"Kami sedang menyiapkan kunjungan ke Australia, ini merupakan kunjungan kerja pertama selama saya bertugas di Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif," ujar Sandiaga saat Weekly Press Briefing virtual, Senin (4/4/2022).

Baca juga: Mudik 2022 Bebas Tes PCR dan Antigen, Simak Syarat Lengkapnya

Lebih lanjut, ia menyebutkan bahwa kunjungan kerja ke Negeri Kanguru dilakukan karena negara tersebut menjadi target pasar potensial pariwisata Indonesia, dengan salah satu destinasi unggulan yaitu Bali.

"Kami melihat bahwa Australia masih menjadi pasar yang paling berpotensi meningkatkan kunjungan wisman dan Bali sebagai destinasi unggulan. Tapi tentu ada juga destinasi-destinasi lain yang kami siapkan," ujarnya.

Baca juga:

Sandiaga menjelaskan, target kunjungan wisman ke Indonesia tahun ini adalah 1,8 juta - 3,6 juta orang. Australia menjadi salah satu negara yang menjadi target kunjungan besar ke Nusantara.

Selain itu, kunjungan ini berdasarkan arahan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang ingin menggenjot kedatangan wisatawan mancanegara ke Indonesia, serta membangkitkan perekonomian sektor pariwisata dan ekonomi kreatif (Parekraf).

"Pasar pertama sesuai dengan arahan bapak presiden, untuk menata kebangkitan sektor pariwisata dan membangkitkan ekonomi kita adalah pasar Australia," ujarnya.

Dukung kebangkitan ekonomi

Nantinya, ia dan tim Kemenparekraf akan berkunjung ke dua kota, yaitu Melbourne dan Sydney.

Dalam rencana kunjungan mendatangan, pihaknya akan menjalani beberapa agenda sebagai persiapan peningkatan kedatangan wisman asal Australia, sekaligus mendukung kebangkitan ekonomi melalui peluang kerja.

"Tujuannya demi kebangkitan ekonomi kita, persiapan kunjungan pariwisata era baru, yang lebih personalized, customized, localized, dan smaller in size."

"Juga berdampak ekonomi khususnya pembukaan lapangan usaha dan penciptaan lapangan kerja," tutur dia.

Baca juga: Australia Cabut Larangan Masuk Kapal Pesiar, Mulai April

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com