Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liburan 2 Hari 1 Malam ke Sumatera Barat, Ini Total Biayanya

Kompas.com - 10/08/2022, 20:08 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) memiliki tujuh kota madya dan 12 kabupaten yang memiliki ciri khas dan kekayaan alam, serta budaya masing-masing.

Ada banyak hal yang bisa ditemukan di Ranah Minangkabau, mulai dari wisata edukasi, wisata sejarah, wisata budaya, wisata alam, hingga ekonomi kreatif.

Apalagi, pada zaman perjuangan kemerdekaan Indonesia, salah satu kota di Sumbar yaitu Bukittinggi pernah dijadikan sebagai Ibu Kota Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI).

Baca juga: Nagari Pariangan, Desa dengan Masjid Tua yang Unik di Sumatera Barat

Melansir dari laman bukittinggikota.go.id, Rabu (10/8/2022), ibu kota sementara ini menggantikan Yogyakarta yang jatuh ke tangan Belanda mulai Desember 1948 hingga Juni 1949.

Oleh sebab itu, Bukittinggi dan Sumatera Barat secara keseluruhan memang memiliki nilai dan peninggalan sejarah yang tinggi.

Selain memiliki banyak potensi, bujet atau biaya berwisata di Sumatera Barat relatif cukup terjangkau.

Bujet liburan 2 hari 1 malam ke Sumatera Barat

Bujet liburan sangatlah bervariasi tergantung fasilitas berupa akomodasi dan transportasi, serta tentunya destinasi yang dituju.

Panorama Ngarai Sianok, wisata yang menjadi rekomendasi di Bukittinggi, Sumatera Barat. Dok. Pemerintah Kota Bukittinggi Panorama Ngarai Sianok, wisata yang menjadi rekomendasi di Bukittinggi, Sumatera Barat.

Namun untuk perkiraan, berikut kisaran biaya yang mungkin bisa kamu siapkan jika ingin berlibur ke Tanah Minangkabau, seperti dirangkum Kompas.com, Rabu (10/8/2022).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korban Open Trip, 105 Orang Gagal Mendaki Gunung Rinjani

Korban Open Trip, 105 Orang Gagal Mendaki Gunung Rinjani

Travel Update
Libur Lebaran 2024 Berakhir, Kunjungan Wisata di Gunungkidul Lampaui Target

Libur Lebaran 2024 Berakhir, Kunjungan Wisata di Gunungkidul Lampaui Target

Travel Update
Iran Serang Israel, Ini 8 Imbauan KBRI Teheran untuk WNI di Iran

Iran Serang Israel, Ini 8 Imbauan KBRI Teheran untuk WNI di Iran

Travel Update
Penerbangan ke Israel Terganggu akibat Serangan Iran

Penerbangan ke Israel Terganggu akibat Serangan Iran

Travel Update
Pesona Curug Sewu di Kendal, Air Terjun Bertingkat Tiga Jawa Tengah

Pesona Curug Sewu di Kendal, Air Terjun Bertingkat Tiga Jawa Tengah

Jalan Jalan
Iran Serang Israel, WNI di Beberapa Negara Timur Tengah Diminta Waspada dan Lapor ke Kemenlu

Iran Serang Israel, WNI di Beberapa Negara Timur Tengah Diminta Waspada dan Lapor ke Kemenlu

Travel Update
4 Villa Sekitar Tawangmangu Wonder Park Karanganyar, mulai Rp 600.000

4 Villa Sekitar Tawangmangu Wonder Park Karanganyar, mulai Rp 600.000

Hotel Story
Beri Makan Rusa di Rumah Dinas Wali Kota Pangkalpinang, Simak Aturan Pakannya

Beri Makan Rusa di Rumah Dinas Wali Kota Pangkalpinang, Simak Aturan Pakannya

Travel Tips
Promo Kereta Api Mudik Belakangan Ekstra Hemat, Bayar Tiket 80 Persen

Promo Kereta Api Mudik Belakangan Ekstra Hemat, Bayar Tiket 80 Persen

Travel Update
4 Wisata Hutan Pinus di Bantul Yogyakarta

4 Wisata Hutan Pinus di Bantul Yogyakarta

Jalan Jalan
Rute Menuju Palalangon Park Ciwidey Bandung

Rute Menuju Palalangon Park Ciwidey Bandung

Jalan Jalan
Libur Lebaran 2024, Okupansi Hotel-hotel di Kota Batu Tak Sesuai Harapan

Libur Lebaran 2024, Okupansi Hotel-hotel di Kota Batu Tak Sesuai Harapan

Travel Update
Wahana dan Aktivitas Wisata di Palalangon Park Ciwidey

Wahana dan Aktivitas Wisata di Palalangon Park Ciwidey

Jalan Jalan
Palalangon Park Ciwidey: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Palalangon Park Ciwidey: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Wajah Baru Alun-alun Kebumen, Kapal Mendoan Jadi Daya Tarik Pemudik

Wajah Baru Alun-alun Kebumen, Kapal Mendoan Jadi Daya Tarik Pemudik

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com