Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Aktivitas di East Coast By The Sea PIK, Kuliner sampai Belanja

Kompas.com - 16/01/2023, 19:07 WIB
Faqihah Muharroroh Itsnaini,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - East Coast By The Sea adalah destinasi kuliner terbaru yang ada di kawasan Gold Island Pantai Indah Kapuk (PIK). Tidak hanya makan dan minum, ada sejumlah alternatif kegiatan di sana. 

Seperti disampaikan oleh pengelola East Coast By The Sea di bawah Agung Sedayu Group, destinasi ini terintegrasi dengan berbagai destinasi wisata tematik, perumahan, dan deretan atraksi lain.

Baca juga:

"Awal mula East Coast By The Sea itu karena kami juga ada beberapa project. Kami mau membuat destinasi untuk turis, kalau mau datang lengkap semua ada di sini," kata Brand Communications & Visual Officer at Agung Sedayu Group Edeline Rudy, kepada Kompas.com, Jumat (13/1/2023).

Ia menjelaskan, pengunjung dari kalangan dan usia berapapun bisa kuliner sambil santai di East Coast By The Sea sekaligus menuju tempat-tempat menarik yang tidak jauh dari sana. 

Aktivitas di East Coast By The Sea dan sekitarnya

Berikut sejumlah aktivitas di East Coast By The Sea dan sekitarnya, seperti dirangkum oleh Kompas.com:

1. Kuliner sambil nongkrong

Sesuai tujuan utama East Coast By The Sea dihadirkan, pengunjung bisa menikmati aneka kuliner mulai dari lokal, barat, hingga Jepang dalam bentuk ringan maupun berat di area ini.

“Ada camilan, makanan berat, seafood, all you can eat, sushi juga ada. Mau ngopi bisa, ada pastry juga,” kata Edeline.

Baca juga: The Range, Main Golf Sambil Rekreasi di Kawasan PIK

Harga makanan berat berkisar mulai Rp 45.000 hingga Rp 200.000. Sedangkan minuman mulai Rp 25.000 dan camilan mulai Rp 35.000an hingga Rp 100.000.

Suasana East Coast By The Sea di Golf Island PIK, Jumat (13/1/2023). KOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Suasana East Coast By The Sea di Golf Island PIK, Jumat (13/1/2023).

Sebagai informasi, konsep East Coast By Sea adalah alfresco dining, atau tempat makan di ruang terbuka.

Mengusung tema rustic tropical, kamu akan menikmati suasana menyenangkan dengan angin semilir layaknya di pinggir pantai. 

Baca juga: 5 Aktivitas di Pantjoran PIK, Cobain Kuliner Legendaris hingga Beli Skincare

Adapun area tempat makan yang tersedia ada di indoor maupun outdoor. Cocok untuk bersantai bagi yang ingin merokok sambil nongkrong bersama teman-teman atau membawa hewan peliharaannya jalan-jalan. 

Beberapa gerai yang tersedia, di antaranya Bipang Ambawang, Alba Pasticceria, Spaghetto Pasta Lounge, Bugatea, Native Tribe, Secret Sushi by Okinawa Sushi, Bao Face, Malamoo, Mugimido, dan Hong Tang.

Halaman:
Baca tentang


Terkini Lainnya

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com