Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wisatawan di Banten Paling Suka Wisata Kuliner dan Belanja Selama 2022

Kompas.com - 09/03/2023, 06:00 WIB
Ni Nyoman Wira Widyanti

Penulis

KOMPAS.com - Sepanjang tahun 2022, wisatawan di Banten menggemari kegiatan wisata kuliner dan wisata belanja. Hal ini terlihat dari peningkatan minat untuk dua kegiatan tersebut dibanding tahun 2021.

Secara keseluruhan, jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman), wisatawan nusantara (wisnus), dan wisatawan lokal di Banten tercatat sekitar 61 juta pada tahun 2022. 

Baca juga:

Dari angka tersebut, terdapat sekitar 19,9 juta wisatawan yang mengunjung obyek wisata, sedangkan ada sekitar 41,1 juta wisatawan memilih kulineran dan belanja.

"Kenaikan jumlah wisatawan yang mengunjungi destinasi wisata itu naik 125 persen. Yang luar biasa justru wisata kuliner dan wisata belanja yang kenaikannya mencapai 300 persen (dibandingkan tahun 2021)," kata Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Banten, Al Hamidi, dikutip dari Antara, Rabu (8/3/2023).

Baca juga: Mengenal Desa Wisata Saba Baduy, Tempat Tinggal Suku Badui di Banten

Optimistis akan meningkat pada tahun 2023

Pantai Legon, Anyer diserbu wisatawan selama libur Lebaran 2022. Pemprov Banten menargetkan kunjungan 1,2 Juta WisatawanKOMPAS.COM/RASYID RIDHO Pantai Legon, Anyer diserbu wisatawan selama libur Lebaran 2022. Pemprov Banten menargetkan kunjungan 1,2 Juta Wisatawan

Ia pun optimistis bahwa jumlah kunjungan wisatawan ke provinsi ini pada tahun 2023 akan mengalami peningkatan bila dibandingkan tahun 2022. 

Pihaknya pun telah menyiapkan sejumlah program guna menggaet lebih banyak wisatawan untuk datang. 

Baca juga:

Al Hamidi menerangkan, tahun lalu pihaknya telah melakukan penataan di 760 tempat wisata dari 1.080 tempat wisata. 

"Terakhir kita lakukan penataan di 94 obyek wisata dalam program penataan destinasi wisata ini," ujarnya.

Baca juga: 4 Resort Tepi Pantai di Banten, Pas untuk Nyantai Saat Liburan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Travel Update
Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Travel Update
Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com