Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi Syuting Film John Wick 4, Ini Fakta Arc de Triomphe di Perancis

Kompas.com - 03/04/2023, 16:04 WIB
Sania Mashabi,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Film John Wick 4 sudah tayang di bioskop Indonesia sejak tanggal 22 Maret 2023.

Pada jilid keempat, film yang dibintangi aktor kawakan Keanu Reeves ini melakukan proses syuting di berbagai negara, salah satunya Perancis.

Baca juga: 5 Tempat Terkenal di Dunia yang Jadi Lokasi Syuting John Wick 4

Saat berada di Perancis, salah satu tempat syuting adalah di bangunan ikonik, yakni Arc de Triomphe.

Bangunan Arc de Triomphe muncul di film saat pemeran utama, yakni John Wick (Keanu Revees) sedang kejar-kejaran dengan seorang pria menggunakan mobil.

Lalu Arc de Triomphe semakin jelas terlihat saat John Wick dan lawannya turun dari mobil dan berkelahi.

Fakta Arc de Triomphe di Perancis

Jika ingin tahu lebih lanjut soal Arc de Triomphe, berikut beberapa faktanya:

1. Monumen peringatan

Dilansir dari Britannica, Arc de Tromphe adalah gapura kemenangan yang menjadi salah satu monumen peringatan paling terkenal di dunia.

Arc de Triomphe di Perancis.shutterstock.com/pigprox Arc de Triomphe di Perancis.

Dibangun atas perintah Raja Napoleon Bonaparte I sebagai untuk merayakan pencapaian militer tentara Prancis yang berhasil memenangkan di pertempuran Austerlitz tahun 1805.

Baca juga: Perancis Akan Luncurkan Satu Tiket untuk Semua Kendaraan Umum

Sementara pembangunan gapura baru dimulai pada 15 Agustus tahun 1806 bertepatan dengan ulang tahun Napoleon.

2. Dibangun selama 30 tahun

Pembangunan Arc de Tromphe dilakukan selama 30 tahun dan dirancang oleh Jean-Francois-Therese Chalgrin, dilansir dari Britannica.

Keramaian jalan di pusat bangunan The Arc de Triomphe Paris, PrancisSutterstock Keramaian jalan di pusat bangunan The Arc de Triomphe Paris, Prancis

Bangunan tersebut memiliki tinggi 164 kaki atau 50 meter dan lebar 148 kaki atau setara 45 meter.

Baca juga: Perancis Akan Jadi Negara yang Paling Banyak Dikunjungi di Dunia 2025

Adapun struktur dasar monumen selesai pada 1831, pekerjaan selesai pada tahun 1836, pada masa pemerintahan Raja Louis-Philippe.

3. Ada makam tak dikenal

Di Arc de Triomphe juga terdapat makan prajurit tak dikenal tepatnya di bawah lemari besi Arc de Triomphe dilansir dari Parisdigest.

Ribuan warga Perancis merayakan keberhasilan negeri itu lolos ke final Piala Dunia 2018 di depan Arc de Triomphe di Champs Elysees,Paris pada 10 Juli 2018.AFP/LUCAS BARIOULET Ribuan warga Perancis merayakan keberhasilan negeri itu lolos ke final Piala Dunia 2018 di depan Arc de Triomphe di Champs Elysees,Paris pada 10 Juli 2018.

Prajurit itu dimakamkan di Arc de Triomphe sebagai perwakilan dari 1.500.000 tentara Prancis yang tewas selama Perang Dunia Pertama antara tahun 1914 dan 1918.

4. Jadi tempat persemayaman jenazah

Dilansir dari Britannica, Arc de Triomph juga telan menjadi tempat persemayaman banyak tokoh Prancis di antaranya seperti mantan Senator Perancis Victor Hugo.

Baca juga: Masuk Perancis Kini Tak Perlu Bukti Vaksin dan Hasil Tes Covid-19

Beberapa tokoh lain yang jenazahnya disemayamkan di sini adalaj mantan Kepala Staf Militer Perancis Ferdinand Foch.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com