Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Adakah Cuti Bersama Idul Adha 2023 supaya Bisa Libur Long Weekend?

Kompas.com - 30/05/2023, 11:11 WIB
Wasti Samaria Simangunsong ,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hari libur nasional yang jatuh pada hari Kamis, mungkin dinanti banyak orang. Itu karena cuti bersama biasanya mengikuti tanggal merah semacam itu, sehingga bisa libur long weekend empat hari, yakni Kamis, Jumat, Sabtu, dan Minggu.

Adapun salah satu dari hari libur pada tahun 2023 yang jatuh pada hari kamis adalah Hari Raya Idul Adha atau Hari Raya Qurban.

Menjelang Hari Raya Idul Adha, tentunya akan muncul pertanyaan apakah ada cuti bersama Idul Adha 2023.

Idul Adha 2023 tanggal berapa?

Sebelum mencari tahu seputar cuti bersama, ketahui dulu kapan tanggal merah untuk hari raya keagamaan umat Islam ini.

Baca juga: Tanggal Merah dan Cuti Bersama Juni 2023, Bisa Long Weekend 2 Kali

Sebagaimana tercantum dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023, yang diperbarui pada 29 Maret 2023, Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah jatuh pada Kamis, 29 Juni 2023 dan merupakan tanggal merah.

Antusiasme warga Desa Jaring Halus saat menyambut kedatangan tim Dompet Dhuafa yang membawa bantuan hewan kurban untuk didistribusikan dan siap disembelih untuk menyambut Idul Adha 1443 Hijriah (H). DOK. Humas Dompet Dhuafa Antusiasme warga Desa Jaring Halus saat menyambut kedatangan tim Dompet Dhuafa yang membawa bantuan hewan kurban untuk didistribusikan dan siap disembelih untuk menyambut Idul Adha 1443 Hijriah (H).

Sedangkan untuk jadwal cuti bersama pada bulan Juni 2023, berdasarkan SKB 3 Menteri, hanya ada satu hari, yakni tanggal 2 Juni 2023 dalam rangka Hari Raya Waisak.

Jadi, menjawab pertanyaan, apakah Idul Adha 2023 ada cuti bersama? Hari Raya Idul Adha 2023 tidak ada cuti bersama, yang ada hanya libur nasional Idul Adha pada Kamis (29/6/2023).

Cara libur long weekend tanpa cuti bersama Idul Adha

Kendati begitu, masyarakat yang ingin libur panjang, bisa memilih opsi long weekend yang didapat pada tanggal 29 Juni-2 Juli 2023.

Baca juga: Tanggal Merah Maret 2023, Bisa Libur Panjang sampai 5 Hari

Syaratnya, dengan mengambil jatah cuti sehari untuk Jumat (30/6/2023), serta memanfaatkan tanggal merah Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah.

Ilustrasi liburan keluarga.Dok. Shutterstock/Day Of Victory Studio Ilustrasi liburan keluarga.

Dengan begitu, masyarakat bisa menikmati libur panjang selama empat hari pada Kamis hingga Minggu (29 Juni-2 Juli 2023).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Travel Update
Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Travel Update
Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com