Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hotel-hotel dengan Lobi Spektakuler

Kompas.com - 02/08/2013, 11:12 WIB
Tri Wahyuni

Penulis

KOMPAS.com — Jangan menilai seseorang dari penampilannya, tapi Anda bisa menilai sebuah hotel dari lobinya. Meskipun sering diabaikan, lobi hotel memiliki peran yang sangat penting.

"Hotel yang bisa memberikan kesan pertama yang baik memiliki sejumlah kualitas pelayanan yang sama, yaitu penuh keindahan, unik, dan hangat,"  kata Uri Harash, pendiri Perfetto Traveler, sebuah biro perjalanan wisata dari Roma, Italia.

Jadi, lobi hotel berperan memberi kesan pertama terhadap tamu yang datang. Berikut beberapa hotel dengan lobi yang mengesankan versi Huffington Post.

Four Season Hotel Firenze, Italia. Di Florensia, Anda akan menemukan lobi hotel yang penuh dengan ukiran yang menggambarkan adegan mitologi dan klasik di Four Season Hotel Firenze. Suasana lobi seperti museum yang megah.

dok. InterContinental Miami Lobi di hotel InterContinental Miami, Amerika Serikat
InterContinental Miami, Amerika Serikat. Hotel ini memiliki lobi yang luas. Dilengkapi dengan meja kopi layar sentuh yang bertebaran di lobi, para tamu dapat memesan minuman dan mengetahui tentang hiburan malam di sekitar hotel. Sebuah dinding video yang luas, dengan informasi mengenai pusat kota Miami, menjadi latar belakang meja registrasi.

www.mandarinoriental.com Lobi hotel Mandarin Oriental Tokyo, Jepang
Mandarin Oriental Tokyo, Jepang. Lobi hotel ini menawarkan pemandangan yang luar biasa.  Langit-langitnya yang tinggi membuat tamu bisa melihat 360 derajat cakrawala Tokyo dari ketinggian lantai 38.

www.amanresorts.com Lobi hotel Amanpuri Phuket, Thailand.
Dari sisi barat lobi terlihat Imperial Palace dan Gunung Fuji. Di sebelah timur, tamu bisa melihat di menara penyiaran tertinggi di dunia Tokyo Skytree dan Sungai Sumida.

Amanpuri Phuket, Thailand. Di Asia Tenggara, lobi hotel yang spektakuler dimiliki oleh hotel ini. Di lobi terdapat dinding emas yang terbuat dari kayu lokal.

Ada juga ruang terbuka yang menghadap langsung ke kolam yang berwarna biru. Di sisi bangunan menjulang pohon-pohon palem dan dari kejauhan terlihat Laut Andaman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com