Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Lebaran, Produksi Jenang Khas Banyumas Melonjak

Kompas.com - 13/07/2015, 18:57 WIB
PURWOKERTO, KOMPAS.com - Momentum lebaran membawa berkah tersendiri bagi para produsen oleh-oleh khas Banyumas, Jawa Tengah. Termasuk produsen Jenang Asli Ketan (Jaket) Banyumas. Berikut laporannya.

Asap mengepul di rumah bagian belakang milik Sri Monah yang berada di Jalan PKK RT 5/4 Desa Mersi Purwokerto timur, Sabtu (11/7/2015). Puluhan orang terlihat sibuk di rumah itu. Belasan orang perempuan duduk manis mengitari meja sambil mengemasi jenang.

Satu di antaranya terlihat lihai memotong-motong jenang berwarna cokelat itu menjadi bagian-bagian kecil. Potongan jenang itu dilemparnya dan jatuh tepat di depan pegawai lainnya.

TRIBUN JATENG/ABDUL ARIF Momentum lebaran membawa berkah tersendiri bagi para produsen oleh-oleh khas Banyumas. Termasuk produsen Jenang Asli Ketan (Jaket) Banyumas.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com