Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pantai Watu Layar, Pilihan Wisata Lain di Lasem

Untuk bisa menjangkau tempat wisata ini, wisatawan tak perlu repot. Pasalnya terletak di atas pinggir jalan pantura dan mudah dijangkau dari arah mana pun.

Obyek wisata Watu Layar dipenuhi pepohonan sehingga anginnya semilir. Di dalamnya ada beberapa tempat untuk santai dan selfie.

Karena letaknya di atas jalan pantura, dari obyek wisata tersebut, pengunjung bisa melihat indahnya pemandangan laut yang dipenuhi perahu. Anda yang datang bersama pasangan, bisa memasang gembok cinta di tempat ini.

“Di sini kita bisa santai sambil menikmati makanan, bermain ayunan, dan foto -foto ,” kata Azza.

Azza yang datang bersama keluarganya,mengaku awalnya belum tahu kalau ada obyek wisata Watu Layar di Lasem.

Wisatawan lain, Wava, asal Semarang, mengaku obyek wisata Watu Layar masih bisa dipercantik. Sehingga yang datang bisa semakin betah dan ingin kembali lagi di sini.

“Tempatnya bagus, tapi belum ada permainan anak-anaknya. Adanya ayunan, dan tempat-tempat selfie saja, “ jelasnya.

Masuk ke obyek wisata watu layar, pengunjung hanya dipungut restribusi parkir saja. Untuk kendaraan sepeda motor sebesar Rp 5.000 dan mobil Rp 10.000.

https://travel.kompas.com/read/2018/02/25/103000027/pantai-watu-layar-pilihan-wisata-lain-di-lasem

Terkini Lainnya

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke