Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Popularitas Labuan Bajo dan Sumba Kalah dengan Destinasi Wisata Ini...

"Dari 10 destinasi domestik yang paling banyak ditelusuri oleh wisatawan di Google, delapan ada di Jawa. Salah satunya Malang yang paling tinggi penelusurannya," kata Industry Manager Travel Google Indonesia, Zulfi Rahardian di acara Media Briefing Tren Digital Travelling 2018 di Kantor Google Indonesia, Jakarta, Selasa (9/10/2018).

Data dari Google mencatat, penelusuran terbanyak yang berkaitan dengan Malang memiliki kata kunci 'wisata batu malang', 'wisata malang', 'hotel di batu', 'onsen di batu malang'.

Popularitas Malang di kalangan wisatawan cukup mengejutkan. Apalagi jika dibanding Labuan Bajo yang popularitasnya naik drastis karena berada dalam branding '10 Bali Baru' dari Kementerian Pariwisata.

"Malang, Labuan Bajo, dan Sumba memang yang tercepat dari yang kami amati dan memang di-highlight (di Traveloka)," kata Vice President of Marketing Traveloka Kurnia Rosyda di acara yang sama.

Menurut Kurnia, Malang menjadi destinasi yang disukai banyak wisatawan kemungkinan karena aksesnya yang mudah dijangkau dari berbagai daerah di Jawa Timur. Selain itu daerah Batu memiliki banyak atraksi wisata dan masih banyak potensi yang dapat digali.

Sepuluh destinasi wisata domestik yang populer dalam penelusuran Google oleh pengguna Google Indonesia adalah Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Badung (Kuta, Bali), Malang, Semarang, Bogor, Medan, dan Bandung Barat (Lembang).

Sementara, Labuan Bajo, Malang, dan Sumba memiliki peningkatan jumlah penelusuran yang signifikan dari Januari 2017-Juli 2018.

https://travel.kompas.com/read/2018/10/09/181300127/popularitas-labuan-bajo-dan-sumba-kalah-dengan-destinasi-wisata-ini-

Terkini Lainnya

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke