Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Tempat Wisata Air di Klaten dan Sekitarnya, Asyik untuk Liburan si Kecil

KOMPAS.com – Klaten di Jawa Tengah merupakan tempat yang cukup terkenal dengan beragam pilihan wisata bertema air

Ada banyak pilihan umbul (pemandian alami) dan kolam renang di Klaten. Berikut lima di antaranya, cocok disambangi bersama buah hati tercinta. 

Tempat makan ini menyediakan wahana wisata lengkap. Berada di sini, pengunjung bisa makan serta berenang. Kolam renangnya cocok untuk anak-anak, lengkap dengan perosotan.

Jika lapar tinggal pesan menu makanan saja dan dimakan di saung makan di dekatnya.

Yang paling unik, tak hanya berenang dan makan, di area luar terdapat mini studio yang ada di dalam pesawat terbang.

2. Waterboom Cokro Tulung

Cokro Tulung merupakan wahana wisata air yang sudah lama terkenal dan dikelola dengan baik. Tempat wisata ini menawarkan cukup banyak pilihan kolam renang baik dewasa maupun anak-anak dengan area yang sangat luas.

Untuk kolam renang anaknya dilengkapi fasilitas prosotan serta ember tumpah. Air di waterboom Cokro Tulung merupakan air umbul, sehingga sangat segar terasa ketika digunakan untuk berenang.

Tak hanya berenang, ketika berada di sini, wisatawan bisa menikmati aneka kuliner enak seperti sate atau bakso yang ramai dijual di kawasan ini.

Umbul Asri merupakan salah satu area kolam renang yang dilengkapi pula dengan tempat makan. Air kolam renang ini berasal dari Umbul Nilo, sehingga berenang di sini akan terasa sangat segar.

Area kolam renang anak dilengkapi dengan wahana permainan seperti perosotan dan juga ember tumpah. Pun di area luarnya juga terdapat beberapa mainan anak seperti kuda-kudaan yang bisa dipakai anak-anak bermain.

Di kolam renang ini juga terdapat kolam renang khusus perempuan. Para bunda yang ingin mengajari anaknya berenang tapi merasa malu berenang di area terbuka, bisa menggunakan kolam renang ini.

4. Ponggok Ciblon

Ponggok Ciblon dulunya merupakan kolam renang bernama Umbul Banyu Mili. Tempat ini cukup asyik untuk berenang bareng si kecil. Terdapat beberapa pilihan kolam renang anak, serta taman yang dilengkapi paying-payung cantik yang cukup instagramable.

Di area taman juga terdapat kolam ikan, dan saung-saung yang cukup mengasyikkan untuk bersantai. Soal makanan, di bagian dalam tersedia resto yang bisa dipesan untuk memilih aneka menu. Bagian luarnya juga terdapat beragam pilihan kuliner yang dijual masyarakat sekitar.

https://travel.kompas.com/read/2019/07/23/130800527/5-tempat-wisata-air-di-klaten-dan-sekitarnya-asyik-untuk-liburan-si-kecil

Terkini Lainnya

Ada Parkir dan Resto Nakal yang Beri Harga Tak Wajar di Bantul, Ini Cara Laporkannya

Ada Parkir dan Resto Nakal yang Beri Harga Tak Wajar di Bantul, Ini Cara Laporkannya

Travel Update
Cara ke Jakarta Aquarium Safari di Neo Soho, Naik KRL dan Transjakarta

Cara ke Jakarta Aquarium Safari di Neo Soho, Naik KRL dan Transjakarta

Travel Tips
Tangal Merah dan Cuti Bersama di bulan April 2024, Ada Lebaran

Tangal Merah dan Cuti Bersama di bulan April 2024, Ada Lebaran

Travel Update
Mengenal Kampung Inggris, Belajar Sembari Liburan

Mengenal Kampung Inggris, Belajar Sembari Liburan

Jalan Jalan
Cara ke Pameran Sampul Manusia dari Tangerang naik Transjakarta

Cara ke Pameran Sampul Manusia dari Tangerang naik Transjakarta

Travel Tips
12 Maskapai Ajukan Penerbangan Tambahan Saat Libur Lebaran 2024

12 Maskapai Ajukan Penerbangan Tambahan Saat Libur Lebaran 2024

Travel Update
Jakarta Aquarium Safari Tambah Tiket dan Show Saat Libur Lebaran

Jakarta Aquarium Safari Tambah Tiket dan Show Saat Libur Lebaran

Travel Update
Festival Bunga Tulip Terbesar di Belanda Dibuka untuk Umum

Festival Bunga Tulip Terbesar di Belanda Dibuka untuk Umum

Travel Update
KA Argo Bromo Anggrek Gunakan Kereta Eksekutif New Generation mulai 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Gunakan Kereta Eksekutif New Generation mulai 29 Maret

Travel Update
Taman Asia Afrika, Area Sejarah di Kiara Artha Park di Bandung

Taman Asia Afrika, Area Sejarah di Kiara Artha Park di Bandung

Jalan Jalan
Omah UGM, Cagar Budaya di Kotagede Yogyakarta Bisa untuk Spot Foto

Omah UGM, Cagar Budaya di Kotagede Yogyakarta Bisa untuk Spot Foto

Jalan Jalan
Harga Tiket Jakarta Aquarium Safari Lebaran 2024, Simak Cara Belinya

Harga Tiket Jakarta Aquarium Safari Lebaran 2024, Simak Cara Belinya

Travel Update
Penginapan Tengah Hutan di Bantul Yogyakarta, Tawarkan Kelas Yoga

Penginapan Tengah Hutan di Bantul Yogyakarta, Tawarkan Kelas Yoga

Hotel Story
Cara ke Pameran Sampul Manusia Naik KRL dan Transjakarta

Cara ke Pameran Sampul Manusia Naik KRL dan Transjakarta

Travel Tips
Wisatawan Sudah Bisa Naik ke Atas Candi Borobudur, mulai Rp 150.000

Wisatawan Sudah Bisa Naik ke Atas Candi Borobudur, mulai Rp 150.000

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke