Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Warganet Bagikan Resep McFlurry Oreo, Cukup Pakai 3 Bahan

KOMPAS.com - Pada masa physical distancing seperti sekarang, beragam aktivitas dilakukan di rumah.

Supaya kegiatan lebih bervariasi dan tak membosankan, kamu bisa coba membuat sejumlah makanan dan minuman, salah satunya McFlurry Oreo dari McDonald's.

Kamu hanya membutuhkan 3 bahan dan cara membuatnya pun terbilang mudah.

Melansir Metro.co.uk, seorang warga Filipina bernama Cha Sampan membagikan resep McFlurry Oreo melalui akun Facebook-nya sekitar 2 tahun lalu. Adanya lockdown di sejumlah negara, membuat resepnya kembali viral.

Bahan dan cara membuat McFlurry Oreo

Bahan yang dibutuhkan untuk bikin McFlurry Oreo di rumah ialah:

  • 250 ml krim serba guna (all-purpose cream)
  • 216 ml krim kental manis
  • 6 Oreo (bisa juga lebih, sesuai keinginan saja)

Langkah membuat McFlurry Oreo:

1. Masukkan Oreo ke dalam kantong plastik tertutup (sealed bag atau sandwich bag), hancurkan menggunakan penggiling adonan sampai cukup halus.

2. Masukkan krim serba guna dan krim kental manis ke dalam wadah. Tambahkan krim kental manis bila kamu suka manis.

3. Tambahkan Oreo yang sudah hancur ke dalam krim, campur sampai rata.

4. Letakkan di dalam freezer sekitar 4-5 jam sampai McFlurry membeku. Hindari membuka freezer bila sudah memasukkan wadah McFlurry. 

5. Bila sudah beku, ambil McFlurry dan letakkan ke mangkuk atau wadah yang diinginkan.

McFlurry Oreo pun siap dinikmati. Kamu juga bisa menambah topping Oreo utuh.

McDonald's di tengah pandemi corona

Sementara itu, gerai McDonald's di beberapa negara seperti Inggris dan Amerika Serikat mulai menutup area makan.

Mereka hanya menerima layanan bungkus bawa pulang (take away) dan pemesanan dari kendaraan (drive-thru), mengutip Kompas.com.

Dilansir dari Kompas.com, McDonald's di Indonesia juga menutup sementara layanan makan di restoran (dine-in) yang dimulai dari 1 April 2020 hingga dua minggu selanjutnya.

McDonald's Indonesia membuka layanan take away, drive-thru, dan McDelivery ( layanan pesan antar makanan) bagi konsumen.

https://travel.kompas.com/read/2020/04/13/152513927/warganet-bagikan-resep-mcflurry-oreo-cukup-pakai-3-bahan

Terkini Lainnya

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke