Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Super Air Jet Buka Rute Baru Jakarta-Palembang, Harga Mulai Rp 300.000

KOMPAS.com - Maskapai penerbangan berbiaya rendah Super Air Jet mengumumkan pembukaan rute baru Jakarta-Palembang pergi pulang (PP), Sabtu (18/9/2021).

Penerbangan rute tersebut tersedia satu kali setiap hari, menggunakan pesawat Airbus 320-200 yang berkapasitas 180 kursi kelas ekonomi.

Jadwal penerbangan Jakarta-Palembang PP milik Super Air Jet adalah sebagai berikut:

Jakarta - Palembang (nomor penerbangan IU-872)

  • Pesawat berangkat dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta (CGK) pukul 12.00 WIB, dan tiba di Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II (PLM) pukul 13.05 WIB.

Palembang - Jakarta (nomor penerbangan IU-873)

  • Simak Aturan Bagasi Super Air Jet 2021, Gratis Bagasi Maksimal 20 Kg
  • Super Air Jet Terbang Perdana ke Medan dan Batam Mulai 6 Agustus
  • Super Air Jet Resmi Terima Sertifikat Operator Penerbangan dari Kemenhub

Adapun harga yang ditawarkan adalah mulai dari RP 367.000 untuk sekali jalan. Selain itu, penumpang juga akan mendapat bagasi gratis 20 kilogram (kg). 

Direktur Utama Super Air Jet, Ari Azhari, mengatakan bahwa seluruh operasional berjalan berdasarkan protokol kesehatan yang ketat.

Ia menambahkan, rute Jakarta-Palembang adalah rute yang paling ramai dengan tren pasar kategori kalangan milenial. 

"Palembang adalah destinasi super favorit ketiga (setelah Medan dan Batam)," ujarnya dalam keterangan resmi yang diterima Kompas.com, Sabtu.

  • Itinerary Wisata 3 Hari 2 Malam di Palembang, Ada Jakabaring Sports City
  • 25 Tempat Wisata di Palembang, Cocok untuk Liburan
  • Tempat Wisata Favorit di Palembang, Pulau Kemaro yang Melegenda

Ibu Kota Sumatera Selatan ini disebut sebagai Kota Venesia dari Timur lantaran memiliki spot Instagramable Sungai Musi dan Jembatan Ampera. 

Tidak hanya itu, industri kreatif dan UMKM di Palembang juga semakin tumbuh. Salah satu produk kreatif yang bisa dibeli wisatawan adalah kain songket. 

https://travel.kompas.com/read/2021/09/18/212900927/super-air-jet-buka-rute-baru-jakarta-palembang-harga-mulai-rp-300000

Terkini Lainnya

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke