Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Emirates Beri Promo Tiket Pesawat, Istanbul Turki PP Mulai Rp 5 Juta

KOMPAS.com - Maskapai penerbangan Emirates menawarkan harga khusus untuk sejumlah rute penerbangan.

Menurut keterangan resmi yang Kompas.com terima, Rabu (10/11/2021), calon penumpang pesawat dari Indonesia bisa menikmati penawaran tersebut dengan harga pulang pergi (PP) mulai Rp 5 juta untuk Kelas Ekonomi.

Sementara untuk Kelas Bisnis, harganya mulai dari Rp 22,4 juta. 

  • Emirates Pulihkan Penerbangan, Berharap Rute ke Bali Dibuka Lagi
  • Ini 2 Cara Emirates Kembalikan Kepercayaan Publik di Masa Pandemi
  • Mulai 30 Juni, Emirates Wajibkan PCR untuk Penumpang dari Indonesia

Penawaran ini berlaku untuk periode pemesanan hingga 28 November 2021. Periode perjalanannya mulai 11 November 2021 sampai 30 Juni 2022. 

Berikut daftar destinasi dan harga khusus yang termasuk dalam penawaran dari Emirates:

Emirates juga memberi penawaran khusus selama acara Expo 2020 Dubai yang berlangsung hingga tahun 2022. 

Anggota program Skywards Emirates berkesempatan mendapat satu Skywards Miles untuk setiap satu menit yang mereka habiskan di Dubai hingga 31 Maret 2022.

Penawaran tersebut berlaku untuk tiket penerbangan Emirates ke Dubai yang dibeli selama periode Expo 2020. 

Bagi anggota Skywards Emirates yang mendaftar untuk program tersebut sebelum 31 Maret 2022 dapat memanfaatkan penawaran ini di situs web emirates.com. Mereka juga akan mendapat hingga 5.000 Miles.  

  • Dubai Punya Bianglala Tertinggi di Dunia, Dibuka Oktober 2021
  • Dubai Akan Buka Kolam Renang Terdalam di Dunia
  • 5 Tempat Wisata Ikonik di Dubai, Ada Bingkai Foto Raksasa

Calon penumpang pesawat juga dianjurkan mencari tahu dan menyiapkan syarat penerbangan yang berlaku di tujuan akhir, termasuk mengenai visa dan jenis tes Covid-19 yang diterima. 

Untuk calon penumpang yang tiba di Dubai, misalnya, mereka wajib memiliki surat keterangan hasil negatif Covid-19 melalui tes RT-PCR yang dilakukan maksimal 72 jam sebelum keberangkatan.

Menurut laman resmi Emirates, surat keterangan tersebut dapat berupa digital maupun cetak dalam bahasa Inggris atau Arab. 

Untuk calon penumpang pesawat dari Indonesia, laporan tes PCR mereka harus berisi kode QR untuk keperluan verifikasi. Kode tersebut harus ditunjukkan saat check-in dan kepada perwakilan Otoritas Kesehatan Dubai (DHA). 

Mereka juga harus menjalani tes PCR lagi setibanya di Bandara Internasional Dubai. 

https://travel.kompas.com/read/2021/11/14/071200027/emirates-beri-promo-tiket-pesawat-istanbul-turki-pp-mulai-rp-5-juta

Terkini Lainnya

Kampoeng Kaliboto Waterboom: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kampoeng Kaliboto Waterboom: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di The Nice Garden Serpong

Aktivitas Wisata di The Nice Garden Serpong

Jalan Jalan
Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Travel Update
The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

Jalan Jalan
Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Travel Tips
Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Travel Update
Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Travel Update
13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

Travel Update
Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja 'Overtime' Sopir Bus Pariwisata

Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja "Overtime" Sopir Bus Pariwisata

Travel Update
Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

BrandzView
Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Travel Update
Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Travel Update
ASDP Catat Perbedaan Tren Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024 Merak-Bakauheni

ASDP Catat Perbedaan Tren Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024 Merak-Bakauheni

Travel Update
5 Tempat Wisata Hits dan Instagramable di Cianjur

5 Tempat Wisata Hits dan Instagramable di Cianjur

Jalan Jalan
10 Bandara Tersibuk di Dunia 2023, Banyak di AS

10 Bandara Tersibuk di Dunia 2023, Banyak di AS

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke