Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Batam Sambut Turis Singapura Pertama dengan Sederhana

KOMPAS.com - Sebanyak 28 wisatawan mancanegara (wisman) asal Singapura pertama yang tiba di Nongsa di Kota Batam, Kepulauan Riau, pada Rabu (23/2/2022), akan mendapat sambutan sederhana.

Menurut Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Kepulauan Riau, Buralimar, penyambutan tersebut akan dihadiri salah satunya oleh Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad. 

Penyambutan tersebut, lanjutnya, akan digelar sederhana lantaran saat ini kasus aktif Covid-19 di provinsi tersebut tengah meningkat.

"Kami juga berupaya menjaga kenyamanan dan keamanan para turis," kata Buralimar, dikutip dari Antara, Selasa (2/22/2022).

  • 20 Turis Singapura Dijadwalkan Tiba di Batam dengan Travel Bubble
  • 12 Resor dan Properti Lain di Nongsa Batam, Bisa Main Golf
  • 10 Wisata Batam, Ada Vila dengan Pemandangan Lumba-lumba

Untuk diketahui, 28 wisman yang menjalani skema travel bubble (gelembung perjalanan) itu naik kapal cepat dari Pelabuhan Tanah Merah di Singapura menuju Pelabuhan Nongsapura (Pelabuhan Nongsa) di Batam.

Buralimar menambahkan bahwa mereka akan tiba di Pelabuhan Nongsapura sekitar pukul 14.00 WIB.

Sebelumnya, dilaporkan oleh Kompas.com, Selasa, Ansar mengatakan bahwa wisman asal Singapura yang akan mengunjungi Nongsa adalah sebanyak 20 orang. 

Untuk diketahui, uji coba skema travel bubble antara Indonesia (Kepulauan Riau) dengan Singapura sudah dimulai sejak Januari 2022. 

51 wisman asal Singapura akan kunjungi Lagoi di Bintan

Buralimar mengungkapkan bahwa saat ini tercatat 51 wisman yang akan mengunjungi Lagoi di Kabupaten Bintan.

Ia optimistis bahwa pada Jumat (25/2/2022), akan ada lebih dari 60 pelancong yang berwisata di kawasan tersebut.

  • Blue Pass untuk Turis Travel Bubble Bisa Lacak Kontak Erat Covid-19
  • Satu Kapal Feri Per Hari Disiapkan untuk Travel Bubble Indonesia-Singapura
  • 13 Syarat Travel Bubble Singapura ke Indonesia yang Dimulai 24 Januari 2022

"Dalam beberapa hari ini potensial bertambah. Kita lihat saja nanti," katanya. 

Adapun semua wisman yang tiba di Pelabuhan Bentan Telani, Lagoi, dan Pelabuhan Nongsapura wajib menerapkan protokol kesehatan. Salah satunya adalah menjalani tes PCR, lalu menuju hotel untuk menunggu hasil tes. 

https://travel.kompas.com/read/2022/02/23/070300727/batam-sambut-turis-singapura-pertama-dengan-sederhana

Terkini Lainnya

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Artotel Gelora Senayan Resmi Dibuka April 2024, Ada Promo Menginap

Travel Update
Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Artotel Group Akuisisi Hotel Century Senayan, Tetap Ada Kamar Atlet

Travel Update
Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Lokasi dan Jam Buka Terbaru Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke