Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pariaman Sumatera Barat Targetkan 1,7 Juta Kunjungan Wisatawan pada 2023

KOMPAS.com - Sebanyak 1,7 juta kunjungan wisatawan nusantara (wisnus) dan wisatawan mancanegara (wisman) menjadi target Pemerintah Kota Pariaman, Sumatera Barat, pada tahun 2023. 

"Kami menargetkan 1,7 juta kunjungan dengan perputaran uang Rp 200 miliar dari sektor pariwisata sepanjang 2023," kata Wali Kota Pariaman Genius Umar, dikutip dari Antara, Kamis (1/12/2022).

  • Liburan 2 Hari 1 Malam ke Sumatera Barat, Ini Total Biayanya
  • Tari Indang, Alat Dakwah Ulama di Pariaman

Pihaknya berupaya menggaet kunjungan wisnus dan wisman dengan menggelar 26 kegiatan wisata pada tahun depan.

"Jumlah kegiatan itu khusus untuk pariwisata saja, kegiatan lainnya seperti kegiatan olahraga juga akan dilaksanakan di Pariaman," tuturnya. 

Adapun kegiatan wisata yang dimaksud, antara lain Pariaman Culture Every Week pada bulan Februari, Angso Duo Island Festival pada bulan Maret, Pesona Festival Pantai pada bulan April, Pariaman International Triathlon 2023 pada bulan Juni, dan Pariaman Expo pada bulan Juli. 

  • Desa Wisata Apar Pariaman Masuk 50 Besar Anugerah Desa Wisata Indonesia 2021
  • Kedai Nasi Pauh Piaman, Pilihan Berburu Kuliner Khas Pariaman yang Sehat

Sementara itu, Bupati Darmasraya, Sutan Riska Tuanku, menyampaikan bahwa kolaborasi dibutuhkan guna mendapat efek positif dari kegiatan pariwisata, yang menentukan pertumbuhan ekonomi masyarakat.

"Sumatera Barat memiliki banyak kelebihan, mulai dari alamnya, makanan, dan keramahan warganya yang ini harus dimanfaatkan," ujarnya.

https://travel.kompas.com/read/2022/12/01/093642627/pariaman-sumatera-barat-targetkan-17-juta-kunjungan-wisatawan-pada-2023

Terkini Lainnya

3 Rekomendasi Kafe Kucing di Bandung

3 Rekomendasi Kafe Kucing di Bandung

Jalan Jalan
Wahana dan Kolam Renang di Kampoeng Kaliboto Waterboom Karanganyar

Wahana dan Kolam Renang di Kampoeng Kaliboto Waterboom Karanganyar

Jalan Jalan
Gunung Ruang Meletus, AirAsia Batalkan Penerbangan ke Kota Kinabalu

Gunung Ruang Meletus, AirAsia Batalkan Penerbangan ke Kota Kinabalu

Travel Update
Kampoeng Kaliboto Waterboom: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kampoeng Kaliboto Waterboom: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di The Nice Garden Serpong

Aktivitas Wisata di The Nice Garden Serpong

Jalan Jalan
Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Delegasi Dialog Tingkat Tinggi dari China Akan Berwisata ke Pulau Padar Labuan Bajo

Travel Update
The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

The Nice Garden Serpong: Tiket Masuk, Jam Buka, dan Lokasi

Jalan Jalan
Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Cara ke Sukabumi dari Bandung Naik Kendaraan Umum dan Travel

Travel Tips
Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Pengembangan Bakauheni Harbour City di Lampung, Tempat Wisata Dekat Pelabuhan

Travel Update
Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Asita Run 2024 Digelar di Bali Pekan Ini, Terbuka untuk Turis Asing

Travel Update
13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

13 Telur Komodo Menetas di Pulau Rinca TN Komodo pada Awal 2024

Travel Update
Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja 'Overtime' Sopir Bus Pariwisata

Tanggapan Kemenparekraf soal Jam Kerja "Overtime" Sopir Bus Pariwisata

Travel Update
Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

Tip Jalan-jalan Jenius ke Luar Negeri, Tukar Mata Uang Asing 24/7 Langsung dari Aplikasi

BrandzView
Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Vietnam dan China Siap Bangun Jalur Kereta Cepat Sebelum 2030

Travel Update
Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Libur Lebaran, Tren Kunjungan Wisatawan di Labuan Bajo Meningkat

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke