Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Membuat Gazebo

Kompas.com - 19/04/2011, 15:05 WIB

KOMPAS.com - Bosan terkungkung dalam rumah? Ingin berdekatan dengan udara dan angin saat penat melanda, cobalah membuat gazebo.

Gazebo merupakan satu fasilitas dengan ruang-ruang terbuka sebagai alternatif tempat berkumpul dan melakukan kegiatan santai bersama anggota keluarga lainnya. Karena sebagai tempat santai, kuncinya adalah kenyamanan. Untuk itu bangunan gazebo dibuat terbuka, semi permanen, dibuat ringan, dan konstruksi tidak masif.

Peletakan Gazebo biasanya ditempatkan di luar rumah, biasanya di taman, teras belakang rumah, atau di tepi kolam renang. Biasanya untuk menuju gazebo dibuat jalan setapak dari batu-batu alam diselingi tumbuhan dan bunga-bunga.

Cara membuatnya, anda harus memperhitungkan gazebo akan menampung berapa orang. Misalnya untuk empat orang, ukuran lahan 2 meter x 2 meter sudah cukup. Pilihlah tempat gazebo dengan view terbaik. Lalu sesuaikan tema gazebo dengan gaya rumah anda, agar tampilannya baik gazebo dan rumah utama tetap senada.

Agar proporsional, luas halaman gazebo bisa satu per lima dari total luas halaman. Penempatan gazebo sebaiknya jauh dari pohon buah. Buah yang jatuh akan merusak atap gazebo, dan biasanya pohon buah adalah sarang serangga seperti semut.

Mempercantik gazebo bisa anda lakukan dengan penambahan unsur alam seperti pemakaian serat alam dari ijuk pada atap. Atau memakai parquette dengan warna tanah, bisa juga memasang tirai di tiang sebagai ornamen, juga bantal-bantal berwarna lembut. Jika ingin, anda dapat menambahkan pencahayaan dengan lampu. (dari berbagai sumber/ Natalia Ririh)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com