Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tune Hotels Siap Bangun 50 Hotel

Kompas.com - 05/09/2012, 04:38 WIB

Jakarta, Kompas - Pertumbuhan sektor properti diyakini terus meningkat seiring dengan kondisi perekonomian yang tetap baik. Peningkatan ini antara lain ditandai semaraknya bisnis hotel dengan layanan dasar atau hotel murah (budget hotel).

Hingga tahun 2011 telah terbangun belasan jenis hotel murah dengan puluhan cabang hotel. Beberapa di antaranya Amaris Hotel, Formule 1, Paragon, Golden Boutique, Whiz Hotel, @Hom, dan Elty Hotel.

Geliat pertumbuhan budget hotel di Tanah Air mendorong AirAsia, perusahaan maskapai penerbangan bertarif murah asal Malaysia, mengembangkan Tune Hotels.

Sejak didirikan tahun 2007 di Malaysia, jaringan Tune Hotels telah berkembang di enam negara, yakni Malaysia, Indonesia, Inggris, Thailand, Filipina, dan Australia. Berikut petikan wawancara Kompas dengan Chief Executive Officer Tune Hotels Mark Lankester, di Jakarta, Selasa (4/9):

Apa rencana Tune Hotels di Indonesia?

Sejak tahun 2009, kami membangun dua hotel di Bali. Sekarang, kami memiliki 26 hotel yang beroperasi di enam negara, dan kini kami sedang membangun total 60 hotel.

Tahun depan, kami akan memiliki total 13 hotel di Indonesia, yakni di Jakarta, Bekasi, Surabaya, Pekanbaru, Makassar, Solo, Palembang, Tangerang, dan Bali.

Kami menargetkan membangun 50 hotel di Indonesia dalam kurun waktu 5-10 tahun dan masih akan terus bertambah. Investasi setiap hotel sekitar 5 juta dollar AS dengan jumlah sekitar 150 kamar.

Bagaimana konsep bisnis Tune Hotels?

Kami bukan hotel bintang lima, bintang empat, atau bintang tiga. Kami fokus menggarap pasar menengah yang besar. Bertumbuhnya usaha kecil dan menengah di Indonesia membuat semakin banyak orang butuh bepergian untuk bisnis dan pariwisata. Lokasi hotel yang strategis di pusat kota menjadi hal utama, dekat dengan tempat makan, pusat bisnis, dan hiburan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Turis China Jatuh ke Jurang Kawah Ijen, Sandiaga: Wisatawan agar Dipandu dan Mengikuti Peraturan

Travel Update
8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

8 Kesalahan Saat Liburan Berkelompok, Awas Bisa Cekcok

Travel Tips
Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Sandiaga Bantah Iuran Pariwisata Akan Dibebankan ke Tiket Pesawat

Travel Update
Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Hari Kartini, 100 Perempuan Pakai Kebaya di Puncak Gunung Kembang Wonosobo

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com