Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 19/10/2014, 14:04 WIB
|
EditorI Made Asdhiana
JAKARTA, KOMPAS.com - Sate bakar yang terbuat dari gilingan daging ayam atau ikan ini beraroma rempah. Sate dibakar agar matang. Anda tak perlu saus untuk tambahan, karena dinikmati begini saja sudah enak.

Ini lah Sate Lilit Bali. Rasanya yang khas menjadikan sate ini pantas menjadi salah satu ikon kuliner Indonesia. Dahulu kalau tidak dibuat sendiri, mungkin susah untuk dapat menikmatinya. Tapi kini sudah mulai banyak dapat ditemui.

Salah satu nama yang sudah mulai dikenal ialah Sate Lilit De John, brand penjual Sate Lilit yang populer berkat media sosial dan promosi dari mulut ke mulut.

"Belakangan, orang banyak yang menyukai sate lilit, rasanya yang khas dan sederhana menjadi utama dapat diterima di lidah banyak orang," ujar salah satu pengelola Sate Lilit De John, Bayu Pramana.

Bagi Bayu, daya tarik sate lilit terletak dari cita rasanya. Rempah yang dipakai menambah kaya rasa dan aroma sehingga menghadirkan selera.

"Sebenarnya bumbunya tak sulit, kita buat 'base genep' yaitu bumbu yang terbuat dari kencur, bawang, lada dan bumbu rempah lainnya. Kalau ingin lebih pedas, boleh ditambah cabai," tuturnya.

Sate Lilit De John belum memiliki gerai sendiri. Hingga saat ini, Sate Lilit De John hanya disediakan berdasarkan pesanan. Tapi bagi Anda yang sempat mengunjungi Festival 30 Ikon Kuliner Tradisional Indonesia yang diselenggarakan sampai hari ini, Minggu (19/10/2014) dapat menemuinya di salah satu booth di Mall of Indonesia, Kelapa Gading.

KOMPAS.COM/SRI NOVIYANTI Sate Lilit Bali
Pantauan Kompas Travel, Sate Lilit De John tak pernah sepi. Bayu pun harus bolak-balik membakar sate baru. "Antusias masyarakat bagus sekali, mungkin karena rasanya yang cocok di lidah kebanyakan orang," ungkapnya.

Bayu mengakui, cita rasa Sate De John memang sudah disesuaikan kembali. "Kalau yang asli dari Bali rasanya kebih asin dan aroma rempahnya tajam. Kalau rase sate lilit yang kita tawarkan sedikit memiliki rasa manis," katanya lagi.

Ingin menikmatinya? Di Festival 30 Ikon Kuliner Indonesia, Anda hanya perlu mengeluarkan kocek sebesar Rp 4.000 per tusuk untuk menyantap sate lilit bali.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Rute ke Spot Riyadi, Tempat Nikmati Pagi usai Sahur di Yogyakarta

Rute ke Spot Riyadi, Tempat Nikmati Pagi usai Sahur di Yogyakarta

Travel Tips
AirAsia Akan Buka Rute Jakarta-Perth PP, Tiket Mulai Rp 1,2 Juta

AirAsia Akan Buka Rute Jakarta-Perth PP, Tiket Mulai Rp 1,2 Juta

Travel Update
Nosarara Nosabatutu, Tempat Ngabuburit di Palu dengan Panorama Alam

Nosarara Nosabatutu, Tempat Ngabuburit di Palu dengan Panorama Alam

Jalan Jalan
3 Tips Kebagian Shalat Idul Fitri di Masjid Istiqlal, Datang Subuh

3 Tips Kebagian Shalat Idul Fitri di Masjid Istiqlal, Datang Subuh

Travel Tips
Tarif Tol Jakarta-Cikampek 2023, Cek Sebelum Mudik 

Tarif Tol Jakarta-Cikampek 2023, Cek Sebelum Mudik 

Travel Tips
Jangan Lakukan 4 Hal Ini Saat ke Pameran Artefak Nabi Muhammad

Jangan Lakukan 4 Hal Ini Saat ke Pameran Artefak Nabi Muhammad

Travel Tips
10 Masjid Unik di Rest Area, Ada yang Berbentuk Bulat dan Tanpa Kubah

10 Masjid Unik di Rest Area, Ada yang Berbentuk Bulat dan Tanpa Kubah

Jalan Jalan
Bagasi Gratis Lion Air Jadi 15 Kg untuk 8 Rute Ini

Bagasi Gratis Lion Air Jadi 15 Kg untuk 8 Rute Ini

Travel Update
2 Hotel di Bali Masuk Daftar Hotel Terbaik di Dunia 2022

2 Hotel di Bali Masuk Daftar Hotel Terbaik di Dunia 2022

Travel Update
Istana Maimun, Tempat Ngabuburit di Medan yang Cocok untuk Keluarga

Istana Maimun, Tempat Ngabuburit di Medan yang Cocok untuk Keluarga

Jalan Jalan
Masuk ADWI 2023, Desa Wisata Kubu Gadang Punya Banyak Paket Wisata

Masuk ADWI 2023, Desa Wisata Kubu Gadang Punya Banyak Paket Wisata

Jalan Jalan
Manchester di Inggris Terapkan Pajak Turis mulai Rp 18.000 per 1 April

Manchester di Inggris Terapkan Pajak Turis mulai Rp 18.000 per 1 April

Travel Update
Berburu Takjil di Kota Lhokseumawe, Banyak Tempat untuk Dikunjungi

Berburu Takjil di Kota Lhokseumawe, Banyak Tempat untuk Dikunjungi

Jalan Jalan
5 Aktivitas di Pameran Artefak Nabi Muhammad, Bisa Cium Kiswah

5 Aktivitas di Pameran Artefak Nabi Muhammad, Bisa Cium Kiswah

Jalan Jalan
Jelang Libur Panjang di DIY, Pemandu Wisata Diminta Beri Pemahaman Mitigasi Bencana

Jelang Libur Panjang di DIY, Pemandu Wisata Diminta Beri Pemahaman Mitigasi Bencana

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+