Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengagumi Alam dan Budaya Flores di Manggarai Timur

Kompas.com - 30/10/2015, 10:07 WIB
Kontributor Manggarai, Markus Makur

Penulis

Catatan KompasTravel setelah mengelilingi sejumlah tempat wisata di Kota Waelengga bahwa diperkirakan ada banyak destinasi yang mudah dijangkau.

Mulai dari wisata pantai, gunung, laut serta ekowisata dan persawahan. Selain wisata alam, ada wisata budaya yang sangat mudah dijumpai.

Bahkan, wisman dan wisnus melihat peradaban sosial dengan keaslian yang masih dipertahankan warga masyarakat, mulai Topi Rongga, Topi Rea serta sanggar Tarian Vera, Sanggar tarian Mbata dan Danding, serta Tarian Kerangkuk Alu.

Belum lama ini, Alfonsa Horeng, Ketua Lepo Lerun Institute Maumere mengunjungi Kota Waelengga untuk membangun jejaring peradaban sosial dengan kelompok-kelompok tenun lokal.

Dia mengunjungi Kelompok Perajin Rebo Ndii di Kota Waelengga, berwisata di Pantai Mbolata, bertemu dengan pemilik Mbolata Cottage, Fransisco de Rosari Huik.

Selanjutnya Alfonsa Horeng bertemu dengan pemilik Guesthouse Leko Lembo, Ibu Janet dan Kanisius Unda serta berwisata di Padang Mausui dan Pantai Pasir Putih Mausui.

“Saya sangat tertarik dengan keindahan alam di wilayah Kota Waelengga. Saya siap mempromosikan keindahan alam ini dengan memberikan informasi kepada sopir travel, agent-agent travel di Pulau Flores. Saya siap membangun jejaring dengan kelompok-kelompok peradaban sosial di Kota Waelengga,” jelasnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com