Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Rambak, Primadona Baru Wisatawan di Pulau Bangka

Kompas.com - 20/07/2016, 14:40 WIB
Heru Dahnur

Penulis

Jumlah pengunjung Pantai Rambak pada liburan akhir pekan bisa mencapai 1.000 orang atau meningkat dibanding hari- hari biasanya yang hanya diperkirakan sebanyak 500 pengunjung.

Pantai Rambak yang ramai pengunjung tak luput dari pantauan petugas keamanan.

Petugas gabungan tersebut terdiri dari Taruna Siaga Bencana, Emas Diving Club dan pihak kepolisian yang selalu berjaga-jaga dari pos pemantauan.

Kapal Isap Produksi Timah

Pantai yang masih asri ini mulai terusik  dengan adanya aktivitas sejumlah kapal isap dan kapal keruk dari proyek penambangan timah.

Aktivitas kapal tambang timah beroperasi hanya beberapa kilometer saja di depan pantai. Operasional kapal timah ini dikhawatirkan merusak terumbu karang dan membuat air laut menjadi keruh.

Namun hingga saat ini belum ada langkah tegas dari pihak terkait untuk memindahkan kapal timah ke kawasan lain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com