Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menikmati Birunya Laut Lepas Tanjung Kesirat

Kompas.com - 20/04/2017, 14:39 WIB

Lautan lepas yang nampak biru menunjukkan kedalamannya.

Menurut Yatema, atau yang akrap di sapa mbah Ma, oleh warga sekitar, Tanjung Kesirat Mulai dikenal dan ramai pengunjung sekitar tahun 2015 silam.

Kepada tim Tribun Jogja, pria berusia 86 tahun itu mengisahkan mengapa tempat tersebut bernama Tanjung Kesirat.

"Dulu tempat ini pernah untuk bertapa oleh seseorang yang bernamaa mbah Kesirat, menurut sesepuh terdahulu yang pernah melihatnya bertapa, ia bertapa selama bertahun tahun di tanjung ini," tutur Yatema.

Yatema merupakan warga sekitar yang tinggal di sekitar tanjung tersebut.

Ia menceritakan bahwa setiap lima tahun sekali, di tempat tersebut digunakan untuk sedekah laut oleh Keraton Yogyakarta, tepatnya di tebing karang paling selatan Tanjung Kesirat ini.

"Menurut hitungan orang Jawa, sedekah laut itu biasanya dilakukan sehabis musim panen tiba," tambah Yatema.

Selain itu Tanjung Kesirat ini sering digunakan para nelayan untuk memancing lobster dan jenis ikan laut lainnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com