Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tempat Paling Instagramable di Seoul

Kompas.com - 23/02/2018, 10:11 WIB
I Made Asdhiana

Editor

Sumber KKDay.com

KOMPAS.com - Tidak mungkin rasanya melewatkan liburan tanpa update media sosial kamu dengan berbagai foto keren dan menarik yang bisa membuat semua teman-teman iri.

Seoul adalah salah satu dari berbagai destinasi di Korea Selatan yang menawarkan suasana tradisional serta modern yang unik. Berikut 7 tempat yang akan membuat kamu tak ingin melewatkan momen-momen seru dan diabadikan lewat foto.

1. Maebong Mountain

Dataran tinggi yang terletak tepat di tengah kota Seoul ini, bisa menjadi titik tempat kamu menikmati pemandangan kota Seoul dari atas. Tak hanya memandangi gemerlap kota di sore menjelang malam hari, mengabadikan momen di sana akan memberikan makna tersendiri lho!

2. Seoul Tower

Lokasi lain untuk mendapatkan pemandangan kota dari ketinggian juga bisa kamu dapatkan dengan mengunjungi Seoul Tower. Letaknya yang berdekatan dengan Namsan Mountain akan memberikan kesan yang hampir sama di Maebong Mountain dengan perspektif pemandangan kota yang berbeda.

Myeongdong d Seoul, Korsel.KKday Image Resources Myeongdong d Seoul, Korsel.

3. Myeongdong

Pasar modern satu ini dapat menjadi salah satu opsi kamu untuk mendapatkan momen unik dan lucu. Kunjungi Myeongdong ketika malam hari untuk mendapatkan suasana yang paling seru ya!

Bukchon Hanok Village di Seoul, Korsel.KKday Image Resources Bukchon Hanok Village di Seoul, Korsel.

4. Bukchon Hanok Village

Ingin mendapatkan suasana kota tua yang indah? Bukchon Hanok Village lah tempatnya.

Kamu akan berjumpa dengan sisi tradisional kota Seoul di sini, seisi desa ini masih mempertahankan arsitektur tradisionalnya lho.

Dongdaemun Design Plaza di Seoul, Korsel.KKday Image Resources Dongdaemun Design Plaza di Seoul, Korsel.

5. Dongdaemun Design Plaza

Sebagai gedung serba guna yang sering mengadakan acara-acara besar serta bertaraf internasional, Dongdaemun Design Plaza juga terkenal karena desain arsitekturnya yang indah dan menawan.

Jadi jangan sampai lupa untuk mengabadikan momen kamu di sini.

6. Gwanghwamun Gate

Salah satu landmark yang tidak boleh kamu lewatkan untuk bernasis ria ketika mengunjungi Seoul.

Gerbang ini adalah pintu masuk menuju Istana Gyeongbokgung yang terletak tepat di antara gedung-gedung pencakar langit yang modern.

Gwanghwamun Gate di Seoul, Korsel.KKday Image Resources Gwanghwamun Gate di Seoul, Korsel.
Kemegahannya akan terasa ketika malam hari dan lampu-lampu kota menyala hingga menonjolkan kemegahannya. Tapi jangan sampai kamu menyolong waktu untuk masuk ke halaman istana ya, bahaya nanti.

7. Baekyangsa Temple

Masih ingin menikmati kesan tradisional dari kota Seoul? Kuil Baekyangsa berada di antara pepohonan yang lebat. Jika kamu datang ke Seoul pada waktu musim gugur, jangan lewatkan lokasi ini ya.

Dedaunannya yang berubah kuning kemerahan akan membuat suasana menjadi lebih romantis untuk diabadikan dalam foto.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber KKDay.com
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com