Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wonderful Indonesia "Unjuk Gigi" di Piala Dunia 2018

Kompas.com - 26/06/2018, 14:26 WIB
Muhammad Irzal Adiakurnia,
Sri Anindiati Nursastri

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kementerian Pariwisata memanfaatkan momen Piala Dunia 2018 di Rusia untuk menggaungkan pariwisata Indonesia.

"Wonderful Indonesia" terlihat mewarnai jalanan saat Piala Dunia 2018 Rusia. Posternya terdapat pada bus dan billboard di Kota Moskow dan St Petersburg. 

Dua unit Open Great Bus dengan desain destinasi pariwisata Bali dan Borobudur berlogo Wonderful Indonesia dan Asian Games 2018 telah mengelilingi Kota Moskow pada 1-20 Juni 2018.

Baca juga: Wonderful Indonesia Hadir di Toko Elektronik Perancis

Bus ini akan terus menelusuri jalan-jalan utama di Moskow dan menjadi perhatian jutaan pasang mata yang memenuhi Rusia selama Piala Dunia 2018 berlangsung.

Dikutip dari siaran pers kepada KompasTravel, Senin (25/6/2018), Kemenpar juga melakukan branding Wonderful Indonesia pada dua billboard digital di Novie Arbat (Moscow) dan Yerevan Plaza (Moskow) selama 16 Juni - 15 Juli 2018.

Dua unit Open Great Bus dengan desain destinasi pariwisata Bali dan Borobudur berlogo Wonderful Indonesia dan Asian Games 2018 telah mengelilingi Kota Moscow pada 1-20 Juni 2018.Kementarian Pariwisata RI Dua unit Open Great Bus dengan desain destinasi pariwisata Bali dan Borobudur berlogo Wonderful Indonesia dan Asian Games 2018 telah mengelilingi Kota Moscow pada 1-20 Juni 2018.
Selain Moskow, pada tahun ini Wonderful Indonesia juga akan mewarnai Saint Petersburg. Sebanyak 21 unit bus besar dan empat unit bus mini akan mulai berseliweran di salah satu kota terbesar di Rusia ini mulai tanggal 26 Juni 2018.

Menurut Menteri Pariwisata Arief Yahya, olahraga sepakbola paling banyak ditonton orang di dunia. Sehingga media promosi pada industri olahraga ini sangat hidup dan berkembang.

“Sepakbola memiliki kelompok pendukung yang fanatik dalam jumlah besar, hal itulah yang harus kita tangkap,” kata Arief.

Dua unit Open Great Bus dengan desain destinasi pariwisata Bali dan Borobudur berlogo Wonderful Indonesia dan Asian Games 2018 telah mengelilingi Kota Moscow pada 1-20 Juni 2018.Kementarian Pariwisata RI Dua unit Open Great Bus dengan desain destinasi pariwisata Bali dan Borobudur berlogo Wonderful Indonesia dan Asian Games 2018 telah mengelilingi Kota Moscow pada 1-20 Juni 2018.
Menpar menambahkan, strategi promosi sangat diperlukan dalam perhelatan sepak bola terbesar di dunia ini. Menurutnya perhatian dunia pada momentum Piala Eropa dan Piala Dunia sangat tempat efektif untuk promosi.

“Ketika budget promosi kita terbatas, maka gunakan secara efektif di momentum yang tepat, terlebih ketika perhatian dunia sedang ke sana,” ujarnya.

Pada 2016 lalu, Kemenpar juga melakukan branding Wonderful Indonesia pada Piala Eropa atau Euro Cup 2016 di Perancis.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Pilot dan Pramugari Ternyata Tidur pada Penerbangan Jarak Jauh

Travel Update
Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Desa Wisata Tabek Patah: Sejarah dan Daya Tarik

Jalan Jalan
Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Komodo Travel Mart Digelar Juni 2024, Ajang Promosi NTT ke Kancah Dunia

Travel Update
Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Tips Pilih Makanan yang Cocok untuk Penerbangan Panjang

Travel Tips
Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Harapan Pariwisata Hijau Indonesia pada Hari Bumi 2024 dan Realisasinya

Travel Update
5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

5 Tips Menulis Tanda Pengenal Koper yang Aman dan Tepat

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com