Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pertama Kali Mengunjungi Ocean Park Hongkong, Simak Tips Berikut...

Kompas.com - 30/06/2018, 19:08 WIB
Sri Noviyanti,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

Di taman hiburan tersebut ada beberapa perayaan. Misalnya, penyelenggaraan yang berkaitan dengan musim panas, halloween, Tahun Baru China, dan Hari Raya Natal.

Seperti saat ini, mulai dari 30 Juni-2 September 2018 sedang ada perayaan musim panas bertajuk “Summer Carnimal 2018” di Ocean Park Hongkong.

Selama perayaan akan ada parade kelas dunia dengan konsep tematik.

(Baca juga: Parade Kelas Dunia dan Perayaan Musim Panas di Ocean Park Hongkong).

3. Aplikasi Ocean Park Hongkong

Salah satu hal penting yang dapat dijadikan bekal pengunjung adalah aplikasi Ocean Park Hongkong.

“Unduh aplikasinya agar kunjungan lancar dan Anda bisa mengeksplorasi secara maksimal,” ujarnya.

Aplikasi tersebut tersedia baik di Google Play untuk mereka yang memiliki perangkat android, dan juga sistem iOS.

Di aplikasi itu, Anda akan mendapat informasi lengkap mulai dari wahana apa saja yang akan dicoba, wahana mana yang akan dijalankan, dan tak lupa restoran mana  yang bisa dikunjungi.

“Khusus untuk restoran, tersedia informasi (restoran) mana saja yang sedang ada potongan harga atau memberikan paket spesial.” Kata Una.

4. Datang pagi

Setelah semuanya siap, tips terakhir dari Una adalah datang pada pagi hari. “Datanglah sepagi mungkin, dan jangan lupa sarapan sebelumnya,” ujarnya.

Ocean Park buka pada pukul 10 pagi. Maka dari itu, pengunjung diharapkan sudah sampai sana pada jam tersebut.

“Sarapan itu agar Anda punya energi menikmati beragam permainan,” katanya lagi.

Mau liburan gratis ke Jepang? Ikuti kuis "Ohayo Jepang" dengan klik link berikut ini "Mau Liburan Gratis ke Jepang? Ikuti Kuis "Ohayo Jepang" Ini"  dan jawab pertanyaan-pertanyaan yang muncul di banner pada bagian bawah artikel.
 
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com