Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berita Foto: Tanah Humba nan Memikat

Kompas.com - 23/08/2018, 15:17 WIB
Silvita Agmasari,
Sri Anindiati Nursastri

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pulau Sumba di Nusa Tenggara Timur kian memikat wisatawan. Sejak 2010, banyak sutradara film yang memilih Sumba sebagai lokasi syuting. Selebriti dalam dan luar negeri juga tak mau kalah megunjungi Tanah Humba.

Sumba memang berbeda, kekayaan budaya lokal serta pemandangan alamnya begitu memikat. Membuat orang dengan mudah jatuh cinta dan ingin kembali ke Sumba.

Inilah kompilasi foto dari perjalanan KompasTravel di Sumba dalam rangkaian acara KFC Indonesia dan Komunitas 1000 guru di Sumba, 16-18 Agustus 2018:

Laguna Weekuri di Kecamatan Kodi, Sumba Barat Daya.Kompas.com/Silvita Agmasari Laguna Weekuri di Kecamatan Kodi, Sumba Barat Daya.

Anak-anak di Sumba mengenakan sarung kain tenun dan menari menyambut kehadiran tamu.Kompas.com/Silvita Agmasari Anak-anak di Sumba mengenakan sarung kain tenun dan menari menyambut kehadiran tamu.

Kampung Adat Praijing di Sumba.Kompas.com/Silvita Agmasari Kampung Adat Praijing di Sumba.

Wisatawan berpose di Bukit Wairinding, Sumba Timur.Kompas.com/Silvita Agmasari Wisatawan berpose di Bukit Wairinding, Sumba Timur.

Anak-anak di Bukit Wairinding, Sumba Timur.Kompas.com/Silvita Agmasari Anak-anak di Bukit Wairinding, Sumba Timur.

Pemandangan matahari tenggelam dari lokasi Laguna Weekuri di Kecamatan Kodi, Sumba Barat Daya.Kompas.com/Silvita Agmasari Pemandangan matahari tenggelam dari lokasi Laguna Weekuri di Kecamatan Kodi, Sumba Barat Daya.

Mau jalan-jalan gratis ke Jerman bareng 1 (satu) teman kamu? Ikuti kuis kerja sama Kompas.com dengan Scoot lewat kuis JELAJAH BERLIN. Ada 2 (dua) tiket pesawat PP ke Jerman, voucher penginapan, Berlin WelcomeCards, dan masih banyak lagi. Ikuti kuisnya di sini. Selamat mencoba!

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com