JAKARTA, KOMPAS.com – Rasanya ada yang kurang bila plesiran tanpa menyicipi makanan khas daerah yang dikunjungi.
Bila Anda liburan ke daerah-daerah di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, ada beberapa makanan yang wajib Anda coba. Berikut lima di antaranya.
Salah satu kuliner yang khas di Banyumas adalah kraca atau yang biasa dikenal dengan keong sawah.
Makanan ini seringkali dikonsumsi, apalagi pada saat bulan ramadhan hingga Idul Fitri.
Makanan khas ini biasa dihidangkan menjadi lauk dan cocok sebagai camilan. Terdapat rasa asin dan pedas bila Anda menikmati keong sawah ini.
Tempe mendoan merupakan tempe goreng makanan khas Banyumas. Diberi nama mendoan karena digoreng setengah matang.
Tempe berbentuk tipis diberi tepung dan bumbu, kemudian digoreng setengah matang alias mendo.
Tempe mendoan bisa ditemukan di restoran hingga warung-warung pinggir jalan yang ada di Banyumas.
Sekretaris Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata Banyumas, Suwondo Geni merekomendasikan menyicipi buntil khas Banyumas.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.