JAKARTA, KOMPAS.com – Hari Pariwisata Dunia 2018 diperingati pada 27 September, dengan mengusung tema “Tourism and The Digital Transformation”.
Tanggal 27 September ditetapkan menjadi Hari Pariwisata Dunia atau World Tourism Day (WTD) oleh United Nation World Tourism Organization (UNWTO) pada waktu merancang anggaran dasarnya pada tahun 1970.
Namun baru di Torremolinos, Spanyol pada September 1979 oleh Majelis Umum Organisasi Pariwisata Dunia atau UNWTO memutuskan dan menetapkan 27 September sebagai WTD dan dimulai pada tahun 1980.
Berikut KompasTravel rangkum beberapa tema Hari Pariwisata Dunia.
1980 – Tourism’s Contibution to The Preservation of Cultural Heritage and to The Peace and Mutual Understanding
1981 – Tourism and The Quality of Life.
1982 – Pride in Travel: Good Guests and Good Hosts.
1983 – Travel and Holiday are A Right But Also A Responsibility For All.
1984 – Tourism for International Understanding, Peace and Cooperation.
1985 – Youth Tourism: Cultural and Historical Heritage For Peace and Friendship.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.