Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wajah Lain Maldives, Tak Melulu "Luxury"

Kompas.com - 25/11/2018, 22:12 WIB
Ana Shofiana Syatiri

Penulis

Sepanjang menyusuri pulau ini, saya merasakan suasana yang santai, tanpa banyak kerumunan orang. Lengang. Ada sih motor dan mobil lalu lalang, tetapi jumlahnya pun bisa dihitung dengan jari.

Sedikit gambaran, berdasarkan sensus 2014, jumlah penduduk pulau ini memang hanya sekitar 2.600-an. Pulau ini berbentuk memanjang dengan ukuran 1.275 km dan lebar 0,260 Km. Di pulau ini juga terdapat penjara.

Setelah di Maafushi, wajah lain Maldives adalah ibu kotanya di Male. Jika jalan-jalan di kota ini, artinya menikmati pemandangan kota. Dan layaknya kota, di sini ramai dengan orang lalu lalang, bersaing dengan kendaraan motor dan mobil yang melintas di jalan.

Sama seperti di Jakarta atau di kawasan Kuta Bali, di sini orang juga memarkirkan motornya di pinggir jalan. Tentu saja pemandangan yang kurang sedap dipandang.

Di sini, saya juga mengalami hal yang sama saat di Maafushi, yakni minimarket dan supermarket tutup saat waktu shalat. Sehingga, orang yang hendak belanja, harus sabar menunggu hingga supermarket itu buka.

Male ini merupakan kota pemerintahan. Kantor dan tempat tinggal presiden juga ada di sini. Sayang saya tidak sempat menyusuri kota ini lebih dalam. Saya hanya singgah sekitar 3 jam.

Selain itu, berdasarkan obrolan dengan beberapa orang lokal, kebanyakan turis enggan tinggal di sini. Mereka lebih suka tinggal di pulau, atau langsung menginap di resor untuk menikmati pantai dan laut. "Termasuk saya," ucap saya dalam hati...

Ruang terbuka untuk publik di Male, Maldives.KOMPAS.com/Ana Shofiana Syatiri Ruang terbuka untuk publik di Male, Maldives.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com