Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Barang yang Dapat Dibawa agar Hemat Plastik saat Traveling

Kompas.com - 25/03/2019, 10:12 WIB
Sherly Puspita,
I Made Asdhiana

Tim Redaksi

Larangan penggunaan dan penyediaan kantong pastik di Bali diumumkan oleh Gubernur Bali Wayan Koster melalui Peraturan Gubernur (Pergub) nomor 97 tahun 2018.

Pergub ini dibuat dengan tujuan untuk menekan jumlah sampah plastik di Bali hingga 70 persen. Adapun Pergub ini sudah disetujui Menteri Dalam negeri pada 21 Desember 2018 dan saat ini mulai direalisasikan.

Pergub tersebut mengatur mengenai jenis dan pembatasan plastik, penggunaan produk, rencana aksi daerah, peran masyarakat, pembinaan dan pendanaan, penghargaan dan sanksi administratif.

4. Sendok Stainless Steel

Saat membeli makanan, Anda mungkin kerap mendapatkan sendok plastik dari pedagang. Penggunaan sendok plastik secara berlebihan ini tentunya juga akan mencemari lingkungan.

Oleh sebab itu, cobalah menyimpan sendok stainess steel di tas Anda. Sehingga Anda dapat menggunakannya saat akan menyantap makanan Anda tanpa perlu menggunakan sendok plasik.

Bagaimana, tertarik membawa barang-barang ramah lingkungan ini saat liburan?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com