Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bandung Kini Miliki Indoor Edutainment Park Terbesar di Indonesia

Kompas.com - 26/03/2019, 08:03 WIB
Reni Susanti,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi


Bakat dan Minat Anak

Masrah mengungkapkan, BCC mengusung konsep edutainment sebagai ruang eksplorasi anak dan hiburan bagi keluarga.

Tempat ini menjadi laboratorium bermain berbasis kurukulum yang terintegrasi dengan sistem pendidikan Indonesia.

Selain itu, BCC memiliki fitur laporan bermain dalam bentuk pengenakan minat dan bakat anak. Sistem IT BCC akan mencatat jenis permainan yang dipilih anak.

Data tersebut kemudian diolah dalam beberapa penilaian minat dan bakat anak yang dinilai berdasarkan parameter tim psikologi Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Bandung.

“Nanti akan terlihat, si anak mempunyai kecenderungan minat dan bakat anak. Ini akan membantu orangtua memonitor minat berkarir anak,” katanya.

Bagi orangtua yang penasaran, bisa langsung berkonsultasi dengan psikolog untuk mendiskusikan hasil dari laporan bermain anaknya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com