Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/04/2019, 13:00 WIB

KOMPAS.com – Pada zaman dahulu di tambang bawah tanah paling terkenal di Bolivia, Cerro Rico, sekelompok orang menyusuri terowongan berbatu dengan harapan menemukan bijih perak yang berharga.

Pekerjaan itu sangatlah berbahaya. Diklaim rata-rata 14 nyawa melayang setiap bulannya di dalam tambang.

Dilansir dari theculturetrip, diperkirakan delapan juta budak tewas saat mengerjakan tambang ini pada era kolonial.

Baca juga: Salah Satu Misteri “Moai” di Pulau Paskah Akhirnya Terpecahkan

Standar keamanan memang terus ditingkatkan. Namun, Cerro Rico masih merupakan tempat berbahaya bagi para pekerja. Bahkan terowongan yang runtuh bisa dibilang merupakan hal biasa di tambang ini.

Ancaman terhadap pekerja bukan hanya terowongan runtuh saja. Mereka terancam menderita silikosis, penyakit pernapasan yang disebabkan karena paparan partikel debu beracun. Harapan hiup rata-rata pekerja di tambang ini hanyalah 40 tahun.

Penghormatan terhadap “Penguasa Dunia Bawah”

Untuk mengurangi risiko, para pekerja tambang kemudian memberikan penghormatan kepada El Tio. Diyakini El Tio merupakan iblis yang menguasai dunia bawah, termasuk di area tambang. Penghormatan itu diberikan agar ia tidak memakan korban jiwa lagi.

El Tio digambarkan sebagai sesosok makhluk menyeramkan yang bertanduk kambing. Para penambang meyakini jika El Tio diabaikan, ia akan marah dan memakan korban.

Ada banyak patung El Tio yang dibuat di tambang. Setiap harinya, para penambang di Cerro Rico memberikan persembahan ke patung El Tio terdekatnya.

Baca juga: Iguazu Falls, Saingan Air Terjun Niagara di Perbatasan Brazil dan Argentina

Menurut kepercayaan, para iblis tidak suka ditinggal sendirian. Biasanya para penambang duduk-duduk sembari beristirahat sambil berbagi rokok, makanan atau minuman dengan patung El Tio itu.

Halaman Selanjutnya
Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Batik Air Terbang Langsung dari Kualanamu ke Chennai per Agustus 2023

Batik Air Terbang Langsung dari Kualanamu ke Chennai per Agustus 2023

Travel Update
3 Tips ke Pasar Barang Antik Jalan Surabaya, Cari Tahu Sebelum Beli

3 Tips ke Pasar Barang Antik Jalan Surabaya, Cari Tahu Sebelum Beli

Travel Tips
7 Wisata di Kabupaten Bandung yang Populer, Bisa untuk Liburan Sekolah

7 Wisata di Kabupaten Bandung yang Populer, Bisa untuk Liburan Sekolah

Jalan Jalan
5 Aktivitas di GWN Expo 2023, Bisa Cari Info Wisata dan Bikin Paspor

5 Aktivitas di GWN Expo 2023, Bisa Cari Info Wisata dan Bikin Paspor

Travel Tips
Syarat Masuk ke Korea Selatan Terbaru, Tetap Wajib Isi Q-Code

Syarat Masuk ke Korea Selatan Terbaru, Tetap Wajib Isi Q-Code

Travel Update
Itinerary Seharian di Pangandaran, Bisa Jelajah Pantai dan Sungai 

Itinerary Seharian di Pangandaran, Bisa Jelajah Pantai dan Sungai 

Itinerary
Aturan Baru Turis Asing di Bali, Ada 8 Larangan

Aturan Baru Turis Asing di Bali, Ada 8 Larangan

Travel Update
16 Tempat Wisata di Maluku Barat Daya, Ada Gunung di Tengah Sabana

16 Tempat Wisata di Maluku Barat Daya, Ada Gunung di Tengah Sabana

Jalan Jalan
Wisata Cai Pinus Kuningan: Harga Tiket Masuk, Jam Buka, dan Kulinernya

Wisata Cai Pinus Kuningan: Harga Tiket Masuk, Jam Buka, dan Kulinernya

Jalan Jalan
GWN Expo 2023, Bisa Cari Paket-paket Wisata Lokal

GWN Expo 2023, Bisa Cari Paket-paket Wisata Lokal

Travel Update
Daftar Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dibawa Pada Penerbangan Internasional

Daftar Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dibawa Pada Penerbangan Internasional

Travel Tips
Puluhan Ekor Monyet Turun ke Jalan Payung di Kota Batu, Pengendara Berfoto

Puluhan Ekor Monyet Turun ke Jalan Payung di Kota Batu, Pengendara Berfoto

Travel Update
Kabupaten Bandung Akan Hadirkan Wisata Bertaraf Internasional di Rancabali

Kabupaten Bandung Akan Hadirkan Wisata Bertaraf Internasional di Rancabali

Travel Update
Uniknya Transaksi di Pasar Barang Antik Jalan Surabaya, Seperti apa ?

Uniknya Transaksi di Pasar Barang Antik Jalan Surabaya, Seperti apa ?

Jalan Jalan
Cerita Turis Belanda Kolektor Batu Timbangan Antik di Jalan Surabaya

Cerita Turis Belanda Kolektor Batu Timbangan Antik di Jalan Surabaya

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com