Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tips Mendaki Gunung Pakuwaja di Wonosobo

Kompas.com - 08/10/2019, 20:03 WIB
Anggara Wikan Prasetya,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

5. Mendaki saat cuaca baik

Jalur pendakian yang terjal menuju Puncak Gunung Pakuwaja bisa membahayakan jika pendaki tidak berhati-hati. Tingkat bahayanya akan semakin meningkat saat cuaca buruk seperti hujan atau angin kencang.

Jika hujan lebat, jalur yang terjal menjadi licin sehingga membuat pendaki rawan terpeleset. Apabila sampai terpeleset, maka risikonya akan fatal karena pendaki bisa jatuh dari tempat yang cukup tinggi.

Angin kencang pun menjadi rute terjal menjelang puncak dengan jurang di kanan-kiri jalur menjadi semakin membahayakan. Angin yang sangat kencang bahkan bisa membuat tubuh pendaki terempas.

Menurut Mas Shi Jeck, waktu terbaik untuk mendaki Gunung Pakuwaja adalah antara bulan Juni hingga September. Saat cuaca buruk, pendakian akan ditutup. Selain itu, penututpan rutin biasanya dilakukan antara Januari sampai April.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com