Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Tauco Cap Meong Cianjur, Umurnya Lebih dari 1 Abad

Kompas.com - 12/10/2019, 11:00 WIB
Yana Gabriella Wijaya,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

 


Tauco Cap Meong merupakan usaha tauco pertama di Cianjur yang berdiri sejak tahun 1880. Pertama kali dicetuskan pria keturunan Tionghoa bernama Tan Ken Hian, yang kemudian dilanjutkan oleh istrinya bernama Ny. Tasma (Tjoa Kim Nio).

“Awalnya, Babah Tasma (Kakek Buyut) mencoba menjual tauco manis buatannya secara berkeliling. Oleh Nyonya Tasma (Nenek Buyut), rasa tauco mengalami penyesuaian ke lidah lokal, yakni menjadi asin. Versinya hingga kini laris manis,” ujarnya.

Baca juga: Mengunjungi Bumi Ageung, Saksi Bisu Perjuangan Kemerdekaan di Cianjur

Pada mulanya pasangan ini sama-sama memiliki bisnis tauco masing-masing. Namun tauco milik Tan Ken Hian memiliki rasa yang manis dan tauco yang dijual oleh Nyonya Tasma memiliki rasa yang asin yang cocok dengan lidah masyarakat sekitar. Akhirnya tauco milik Nyonya Tasma diterima hingga saat ini.

Hingga kini bisnis tauco telah berusia 139 dan masih diteruskan oleh keluarganya. Saat ini penerusnya yang menjalankan bisnis ini adalah generasi keempat.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com