Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Menarik Seputar Makanan Jepang

Kompas.com - 09/11/2019, 14:49 WIB
Albert Supargo,
Ni Luh Made Pertiwi F.

Tim Redaksi

Bintang Michelin adalah penghargaan di bidang kuliner tingkat dunia. Rating dari Michelin dianggap sebagai rating yang paling bergengsi di dunia kuliner.

Sebagai perbandingan, Paris berada di posisi ketiga dengan 141 bintang dan New York berada di peringkat kelima dengan 88 bintang.

Yang lebih mengejutkan, dua kota Jepang lainnya masuk dalam lima besar daftar ini. Kyoto memiliki 135 bintang dan Osaka memiliki 116 bintang Michelin.

Bukan hanya masakan Jepang yang ditawarkan restoran ini. Banyak restoran berbintang Michelin di Tokyo sebenarnya menawarkan masakan Prancis.


5. Berbeda daerah, berbeda pula cara masaknya

Layaknya di Indonesia, perbedaan daerah di Jepang juga menentukan cara masak yang digunakan.

“Tidak untuk semua makanan, tapi beberapa makanan berlaku,” ujar Ikeda.

Ia juga menambahkan perbedaan kondisi tiap daerah mempengaruhi proses memasak makanan.

“Contohnya sukiyaki, di Jepang regional Barat, sukiyaki akan di tumis terlebih dahulu baru dibumbu. Berbeda dengan Jepang regional Timur dimana sukiyaki akan dibumbui dulu sebelum dimasak,” ujar Ikeda.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com