Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rekomendasi Destinasi Wisata Dalam Negeri untuk 12 Shio di Tahun Tikus Logam

Kompas.com - 27/01/2020, 21:03 WIB
Syifa Nuri Khairunnisa,
Silvita Agmasari

Tim Redaksi

 

9. Shio naga – Lombok

Tahun lahir: 1940, 1952, 1964, 1976, 1988, 2000, 2012

Naga jadi satu-satunya hewan mistis dalam shio. Naga dikenal sebagai orang yang kuat, pemberani, dan selalu menyukai perjalanan.

Kamu akan menyukai tempat yang romantis di mana kamu bisa bergerak secara aktif.

Berkeliling pulau Lombok bisa jadi pilihan. Kamu bisa menjelajahi pantai-pantai yang indah seperti Pantai Kuta, atau menikmati indahnya tiga pulau ikonik yaitu Gili Trawangan, Gili Meno, dan Gili Air. Kalau kamu ingin tantangan dan aktif, bisa coba mendaki Gunung Rinjani.

Baca juga: Tempat Wisata Terbaru di Lembang, Ada Kebun Binatang Instagramable

10. Shio kelinci – Semarang

Tahun lahir: 1939, 1951, 1963, 1975, 1987, 1999, 2011

Kamu memiliki sifat lembut tapi jenaka. Kamu juga punya selera humor yang baik dan memperhatikan detil. Kamu memiliki kesabaran yang tinggi sehingga menyukai hal-hal berbau seni dan sejarah serta budaya.

Semarang bisa jadi tujuan liburanmu. Semarang punya kekayaan sejarah dan budaya yang tinggi. Cukup banyak situs-situs bersejarah yang menarik. Seperti Klenteng Sam Po Kong, Gereja Blenduk, hingga Lawang Sewu. Kamu juga bisa berkeliling Kota Lama yang cantik.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

5 Tempat Wisata di Tangerang yang Bersejarah, Ada Pintu Air dan Makam

Jalan Jalan
Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Dampak Rupiah Melemah pada Pariwisata Indonesia, Tiket Pesawat Mahal

Travel Update
4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

4 Tempat Wisata di Rumpin Bogor Jawa Barat, Ada Curug dan Taman

Jalan Jalan
Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Rusa Jadi Ancaman di Beberapa Negara Bagian AS, Tewaskan Ratusan Orang

Travel Update
5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

5 Rekomendasi Playground Indoor di Surabaya untuk Isi Liburan Anak

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com