Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berburu Tiket Pesawat Murah, Ini Cara Dapat Cashback di Astindo Travel Fair

Kompas.com - 21/02/2020, 15:54 WIB
Nicholas Ryan Aditya,
Ni Luh Made Pertiwi F.

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Astindo Travel Fair kembali digelar pada Jumat 21 - Minggu 23 Februari 2020 bertempat di Jakarta Convention Center (JCC). Pameran wisata ini menghadirkan beragam paket dan promo produk wisata dengan harga terjangkau.

Salah satu promo menarik yang dihadirkan dalam pameran ini yaitu cashback hingga Rp 1 juta bagi pengguna kartu kredit BCA.

Baca juga: Astindo Travel Fair 2020 Resmi Dibuka, Saatnya Berburu Tiket Pesawat Murah

Menurut Senior Vice President of Transaction Banking Business Development BCA I Ketut Alan Wangsawijaya, promo ini hanya bisa didapatkan untuk pengunjung Astindo Travel Fair 2020.

"Promo ini hanya ada selama Astindo Travel Fair 2020 dari Jumat sampai Minggu, kuotanya kami batasi 20 orang pertama untuk cashback Rp 1 juta," kata Ketut kepada Kompas.com, Jumat (21/2/2020).

Promo cashback ini berlaku selama gelaran pameran mulai Jumat 21 hingga Minggu 23 Februari 2020.

Suasana Astindo Travel Fair 2020 hari pertama, Jumat (21/2/2020) di Jakarta Convention Center Assembly Hall.KOMPAS.com/NICHOLAS RYAN ADITYA Suasana Astindo Travel Fair 2020 hari pertama, Jumat (21/2/2020) di Jakarta Convention Center Assembly Hall.

Cara mendapatkan cashback Rp 1 juta:

1. Cashback berlaku dengan kartu kredit BCA berlogo BCA Card

Para pengunjung yang ingin mendapat cashback wajib menggunakan kartu kredit BCA berlogo BCA Card

2. Cashback Rp 1 juta untuk 20 orang pertama per harinya

Promo cashback Rp 1 juta hanya berlaku untuk 20 orang pertama setiap harinya. Adapun jumlah transaksi minimal baik pembelian paket wisata maupun tiket pesawat sebesar Rp 10 juta.

3. Cashback Rp 500.000 untuk 200 orang pertama per hari

Jika tidak kebagian cashback Rp 1 juta, jangan khawatir. Pasalnya kamu masih bisa mendapatkan cashback sebesar Rp 500.000 jika kamu menjadi bagian dari 200 orang pertama setiap harinya.

Adapun kamu juga minimal melakukan transaksi pembelian paket wisata ataupun tiket pesawat sebesar Rp 5 juta.

Baca juga: Seberapa Murah Tiket Pesawat ke Amerika Serikat di Astindo Travel Fair?

4. Cashback hanya berlaku pada hari transaksi yang sama

Para pengunjung bisa mendapat cashback asalkan melakukan transaksi di hari yang sama. Hal ini tidak berlaku untuk penggabungan struk.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com