Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 23 Negara Anggota Schengen yang Terapkan Kontrol Perbatasan Internal

Kompas.com - 12/04/2020, 17:03 WIB
Syifa Nuri Khairunnisa,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

Lithuania memberlakukan kontrol terhadap semua perbatasan internal mereka dan akan berakhir pada 13 April 2020.

Norwegia memberlakukan kontrol terhadap semua perbatasan yang akan berakhir pada 15 April 2020.

Polandia memberlakukan kontrol perbatasan darat dengan Republik Ceko, Slovakia, Jerman, dan Lithuania. Juga kontrol terhadap semua perbatasan laut dan udara mereka dan akan berakhir pada 13 April 2020.

Portugal memberlakukan kontrol terhadap semua perbatasan darat internal dan berlaku hingga 15 April 2020.

Spanyol memberlakukan kontrol terhadap semua perbatasan internal yang akan berakhir pada 11 April 2020.

Swedia memberlakukan kontrol perbatasan eksternal. Selanjutnya mungkin akan dipertimbangkan untuk memberlakukan kontrol terhadap semua perbatasan internal, yang akan berlaku hingga 12 Mei 2020.

Swiss punya beberapa kontrol perbatasan yang diberlakukan sebagai berikut:

  • Hingga 12 April 2020, perbatasan darat dengan Italia.
  • Hingga 15 April 2020, perbatasan darat dengan Perancis, Jerman, dan Austria.
  • Hingga 17 April 2020, perbatasan udara dengan Spanyol, Italia, Perancis, Jerman, dan Austria.
  • Hingga 24 April 2020, semua perbatasan udara kecuali perbatasan udara dengan Liestenstein.

Slovakia memberlakukan kontrol terhadap semua perbatasan internal yang berlaku hingga 17 April 2020.

Sementara itu negara-negara yang tidak memiliki perbatasan langsung dengan negara Schengen lainnya seperti Yunani, Islandia, dan Malta belum memberlakukan kontrol perbatasan udara.

Namun mereka melarang warga negara non-EEA untuk masuk ke negara mereka.

Italia sudah memberlakukan lockdown penuh sejak 9 Maret 2020.

Sementara itu untuk Latvia, Lichtenstein, Luxemburg, dan Belanda walaupun mereka tidak memberlakukan pemeriksaan perbatasan, negara-negara tetangga di mana mereka berbagi perbatasan sudah melakukannya untuk mereka.

Ilustrasi panorama matahari terbit di Taman Nasional Pegunungan High Tatras dan Danau Strbske di Slovakia.SHUTTERSTOCK/RASTO SK Ilustrasi panorama matahari terbit di Taman Nasional Pegunungan High Tatras dan Danau Strbske di Slovakia.

Latvia, kedua negara tetangga Uni Eropa mereka yaitu Estonia dan Lithuania memiliki kontrol perbatasan.

Liechtenstein, dua dari empat negara tetangga mereka yakni Austria dan Italia memberlakukan kontrol perbatasan.

Luxemburg, ketiga negara tetangganya yaitu Jerman, Belgia, dan Perancis memiliki kontrol perbatasan.

Belanda, dua negara tetangganya yakni Belgia dan Jerman punya kontrol perbatasan.

Slovenia telah menunda 27 penyeberangan perbatasan dengan Kroasia pada 27 Maret 2020 lalu.

Tiga negara tetangga Slovenia sudah memberlakukan kontrol perbatasan, membuat mereka tidak perlu untuk memberlakukan hal yang serupa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com