Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Mendaki Gunung Sampai Belajar Masak Nasi Bakar, Ini Jadwal Sepekan Live Instagram Kompas.Travel

Kompas.com - 09/05/2020, 17:00 WIB
Yana Gabriella Wijaya,
Ni Luh Made Pertiwi F.

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Siapkan catatan untuk mencatat resep hidangan untuk buka puasa seminggu ke depan dan tips traveling di progam Live Instagram Kompas.Travel.

Baca juga: Lucu! Jajal Resep Masakan dari Karakter Animasi Pixar

Para chef dari hotel berbintang akan melakukan demo masak dan membocorkan resep hidangan berkelas yang bisa kamu buat di rumah.

Selain itu kamu bisa mendapat tips seputar mendaki gunung untuk para pemula. Ada pula tips belajar menata tempat tidur ala hotel berbintang.

Kamu juga bisa ikut tur virtual keliling kamar mewah di Hotel Indonesia bekas kamar Raja Belanda menginap.

Progam ini merupakan lanjutan dari progam Kompas.com Travel yaitu #MasakdiRumahAja yang disiarkan melalui sesi Live Instagram di @kompas.travel pekan lalu.

Dalam sesi #MasakdiRumahAja dan #TravelTalk untuk tanggal 11-15 Mei 2020 ini, kamu pun bisa bertanya langsung mengenai tips masak ke para koki dari hotel-hotel berbintang di Indonesia dan ke narasumber lainnya.

Kamu hanya perlu menuju sosial media Instagram Kompas.com Travelyaitu @kompas.travel dan menyaksikan Live Instagram setiap pukul 15.30 WIB. Progam ini berjalan dalam seminggu ke depan yaitu tanggal 11 Mei hingga 15 Mei 2020.

Dari kreasi teh sampai asam-asam iga Palembang akan dihadirkan dalam sesi #MasakdiRumahAja sepekan kedepan.

Selain itu dalam sesi #TravelTalk kamu akan menggali informasi tentang tips mendekor kamar tidur ala kamar hotel mewah dan tips mendaki gunung usai pandemi corona.

Baca juga: Resep Tahu Gejrot Khas Cirebon, Ternyata Pakai Tahu Putih

Berikut jadwal Live Instagram Kompas.Travel 11-15 Mei 2020, pukul 15.30:

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

#TravelTalk #MasakdiRumahAja Live di Instagram @kompas.travel. Ikuti keseruan ngobrol soal wisata, virtual tour, sampai belajar masak langsung ke chef-chef hotel berbintang di Indonesia. Catat jadwal sepekan ini Senin-Selasa, 11-15 Mei 2020, setiap pukul 15.30 WIB. 1. Senin, 11 Mei 2020 | 15.30 WIB Naik Gunung Kelar Pandemi, Bakal Seperti Apa? with Rahman Mukhlis @rahmanmukhlis (Sekretaris Jenderal Asosiasi Pemandu Gunung Indonesia) @apgi_official Bakal dibahas pula tips mendaki gunung untuk pemula 2. Selasa, 12 Mei 2020 | 15.30 WIB Tips Menata Tempat Tidur ala Hotel Tur Virtual Kamar Tempat Raja Belanda Menginap with Lady in Red Yoslin Meivian (Hotel Indonesia Kempinski Jakarta) @hotelindonesia_kempinski 3. Rabu, 13 Mei 2020 | 15.30 WIB Nasi Bakar Cakalang with Executive Sous Chef Dikdik Maulana (Harris Vertu Hotel Harmoni Jakarta) @hvertuharmoni 4. Kamis, 14 Mei 2020 | 15.30 WIB Racikan Minuman Segar Berbahan Teh with F&B Manager Christian Agung Yulianto (Pesona Alam Resort and Spa Puncak Bogor) @pesonaalamresort 5. Jumat, 15 Mei 2020 | 15.30 WIB Asam-asam Iga Palembang dan Sambel Terong Pete & Teri Goreng with Executive Chef Felix Budisetiawan (The Dharmawangsa Jakarta) @thedharmawangsa Semua artikel talkshow, virtual tour, tips, dan resep, akan ditayakankan di https://travel.kompas.com/

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kompas Travel (@kompas.travel) pada 8 Mei 2020 jam 8:07 PDT

1. Senin, 11 Mei 2020 (15.30 WIB)

Sesi #TravelTalk : Naik Gunung Usai Corona, Akan Seperti Apa?

Kamu yang rindu dengan sensasi naik gunung, kini waktunya untuk mengumpulkan informasi mengenai tips dan trik mendaki gunung usai pandemi corona.

Sesi ini akan dipandu oleh Rahman Mukhlis Sekertaris Jendral Asosiasi Pemandu Gunung Indonesia.

Selain itu kamu bisa tanya langsung tips bagaimana mendaki gunung untuk para pemula.
Catat semua tips dan informasinya agar kamu siap mendaki gunung saat pandemi corona ini berakhir.

2. Selasa, 12Mei 2020 (15.30 WIB)

Kamar tidur di Presidential Suite Hotel Indonesia Kempinski. Dok. Hotel Indonesia Kempinski Kamar tidur di Presidential Suite Hotel Indonesia Kempinski.

Sesi #TravelTalk : Tips Menata Tempat Tidur ala Hotel, Tur Virtual Kamar Tempat Raja Belanda Menginap

Dari tips mendaki gunung, esok harinya kamu dibawa untuk berkeliling dalam tur virtual salah satu kamar di Hotel Indonesia Kempinski Jakarta.

Kamar tersebut merupakan kamar mewah yang sempat menjadi tempat menginap Raja Belanda saat kunjungannya di Indonesia.

Sesi ini akan ditemai Lady in Red Yoslin Meivian dari Hotel Indonesia Kempinski Jakarta.  Selain itu kamu bisa mendapat tips cara menata tempat tidur ala hotel berbintang.

3. Rabu, 13 Mei 2020 (15.30 WIB)

Sesi #MasakdiRumahAja : Nasi Bakar Cakalang

Executive Sous Chef Dikdik Maulana dari Harris Vertu Hotel Harmoni Jakarta, akan menunjukkan cara memasak hidangan Nasi Bakar Cakalang.

Simak trik dan takarannya agar dapat menghidangkan Nasi Bakar Cakalang sebagai sajian berbuka puasa.

Kamu juga bisa bertanya langsung mengenai tips memasak nasi bakar agar bumbunya meresap dan nasinya tidak gosong.

4. Kamis, 14 Mei 2020 (15.30 WIB)

Sesi #MasakdiRumahAja : Racikan Minuman Segar Berbahan Teh

Dari masakan Nusantara kita beralih ke racikan minuman segar berbahan teh. Sesi ini akan ditemani oleh F&B Manager Christian Agung Yulianto dari Pesona Alam Resort and Spa Puncak Bogor.

Live Cooking ini akan berlangsung pada, 14 Mei 2020 pada pukul 15.30 WIB di sesi #MasakdiRumahAja yang tayang di @kompas.travel.

Dalam sesi ini kamu akan belajar mengolah minuman segar berbahan dasar teh. Minuman-minuman ini cocok untuk dihidangkan saat berbuka puasa.

Kamu juga bisa bertanya langsung seputar mencampur aneka bahan untuk membuat minuman segar.

5. Jumat, 15 Mei 2020 (15.30 WIB)

Sesi #MasakdiRumahAja : Asam-asam Iga Palembang dan Sambel Terong Pete & Teri Goreng

Hidangan bercita rasa Palembang juga dihadirkan dalam sesi #MasakdiRumahAja. Pada Jumat, 15 Mei 2020, sesi #MasakdiRumahAja akan ditemani Executive Chef Felix Budisetiawan
dari The Dharmawangsa Jakarta

Chef Felix akan memasak hidangan Asam-asam Iga Palembang dan Sambel Terong Pete & Teri Goreng.

Chef Felix BudisetiawanDok. The Dharmawangsa Jakarta Chef Felix Budisetiawan

Dalam sesi kali ini jangan sia-siakan kesempatanmu untuk bertanya tips seputar mengolah daging iga akar dagingnya empuk dan bumbunya meresap.

Jangan lupa untuk menyaksikan sesi #MasakdiRumahAja dan #TravelTalk pada hari Senin 11 Mei 2020 hingga Jumat 15 Mei 2020 di Live Instargam Kompas.com Travel di @kompas.travel setiap pukul 15.30 WIB.

Semua resep dan tips masak dari seluruh sesi #MasakdiRumahAja edisi April dan Mei 2020, bisa dibaca di liputan khusus #MasakdiRumahAja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com