Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/06/2020, 09:04 WIB
Kahfi Dirga Cahya

Penulis

KOMPAS.com - Maskapai penerbangan Qatar Airways secara bertahap kembali terbang ke sejumlah destinasi.

Dalam keterangan pers, Kamis (4/6/2020), kini terdapat 170 penerbangan mingguan ke lebih dari 40 destinasi.

Adapun beberapa destinasi terbaru Qatar Airways, seperti Bangkok, Barcelona, Islamabad, Karachi, Lahore, Peshawar, Singapura dan Wina.

Qatar Airways juga mengumumkan dimulainya kembali penerbangan ke Berlin, Dar es Salaam, New York, Tunis dan Venice.

Kemudian meningkatkan penerbangan ke Dublin, Milan dan Roma menjadi penerbangan harian.

Baca juga: Qatar Airways Bagikan 100.000 Tiket Gratis untuk Tenaga Medis Covid-19, Ini Syaratnya

Maskapai asal Qatar ini juga memastikan setiap penerbangannya mengikuti perkembangan terbaru dalam prosedur bandara internasional, serta menerapkan langkah-langkah keselamatan dan kebersihan di pesawat.

Qatar Airways menerapkan beberapa perubahan, termasuk pengenalan setelan Alat Pelindung Diri (APD) untuk awak kabin saat di dalam pesawat.

Kemudian modifikasi layanan untuk mengurangi interaksi antara penumpang dan awak pesawat di dalam pesawat. Penumpang juga diminta untuk mengenakan masker yang dibawa sendiri saat di dalam pesawat.

Baca juga: Semur sampai Nasi Kuning, Ini Menu Makanan Baru Pesawat Qatar

Bandara Internasional Hamad (HIA) juga menerapkan prosedur pembersihan yang ketat dan menerapkan langkah-langkah jarak sosial di seluruh terminalnya.

Semua titik kontak penumpang disanitasi setiap 10-15 menit dan setiap gerbang boarding dan konter gerbang bus dibersihkan setelah setiap penerbangan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Harga Tiket Pesawat di NTT Meroket, Kupang-Ruteng Capai Rp 1,9 Juta

Harga Tiket Pesawat di NTT Meroket, Kupang-Ruteng Capai Rp 1,9 Juta

Travel Update
Harga Wahana Wisata di Pantai Senggigi Lombok

Harga Wahana Wisata di Pantai Senggigi Lombok

Travel Update
Festival Golo Curu di Ruteng NTT, Sajikan Keindahan dan Keunikan Budaya Manggarai

Festival Golo Curu di Ruteng NTT, Sajikan Keindahan dan Keunikan Budaya Manggarai

Travel Update
Selain Bali, 4 Kota di Dunia Ini Juga Akan Terapkan Pajak Turis

Selain Bali, 4 Kota di Dunia Ini Juga Akan Terapkan Pajak Turis

Travel Update
Lokasi Monumen Soerjo, Tepat di Samping Jalan Utama Solo-Ngawi

Lokasi Monumen Soerjo, Tepat di Samping Jalan Utama Solo-Ngawi

Travel Tips
Hotel Penuh Jelang MotoGP Mandalika 2023, Wisatawan Bisa Manfaatkan Homestay

Hotel Penuh Jelang MotoGP Mandalika 2023, Wisatawan Bisa Manfaatkan Homestay

Travel Update
Pameran Pembangunan Terbesar Tahunan di Kulon Progo Digelar 13-28 Oktober 2023

Pameran Pembangunan Terbesar Tahunan di Kulon Progo Digelar 13-28 Oktober 2023

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Rute Halim-Padalarang-Tegalluar PP

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Rute Halim-Padalarang-Tegalluar PP

Travel Update
Face Recognition di Imigrasi Bandara Soekarno-Hatta Berlaku Hari Ini

Face Recognition di Imigrasi Bandara Soekarno-Hatta Berlaku Hari Ini

Travel Update
Cara Naik Kereta Cepat Whoosh, Gratis sampai 7 Oktober 2023

Cara Naik Kereta Cepat Whoosh, Gratis sampai 7 Oktober 2023

Travel Tips
Batik Banyak Dikenakan Tokoh Dunia, Diharapkan Bisa Tingkatkan Ekspor

Batik Banyak Dikenakan Tokoh Dunia, Diharapkan Bisa Tingkatkan Ekspor

Travel Update
Ekspor Batik Belum Signifikan, Menparekraf Dorong Peningkatan 30 Persen

Ekspor Batik Belum Signifikan, Menparekraf Dorong Peningkatan 30 Persen

Travel Update
Rumah Batik Palbatu di Tebet: Lokasi, Jam Buka, dan Tarif Workshop

Rumah Batik Palbatu di Tebet: Lokasi, Jam Buka, dan Tarif Workshop

Travel Tips
5 Tips Berkunjung ke Museum Tekstil di Jakarta, Datang Lebih Awal

5 Tips Berkunjung ke Museum Tekstil di Jakarta, Datang Lebih Awal

Travel Tips
India Bakal Larang Pilot Pakai Parfum?

India Bakal Larang Pilot Pakai Parfum?

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com