Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TRAVEL] Jadwal KA Reguler Per 12 Juni | Kampung Gajah

Kompas.com - 14/06/2020, 09:10 WIB
Kahfi Dirga Cahya

Penulis

KOMPAS.com - Jadwal kereta api (KA) Reguler yang mulai berangkat 12 Juni 2020 masuk dalam jajaran berita terpopuler Travel Kompas.com.

Berita terpopuler lainnya adalah cara beli tiket kereta api via offline dan online, rekomendasi delapan tempat wisata di Garut.

Kemudian, wisata tiga gili di Lombok akan kembali dibuka, serta Kampung Gajah viral di TikTok.

Untuk lengkapnya, berikut berita terpopuler Travel Kompas.com.

Catat, Jadwal KA Reguler per 12 Juni 2020

Petugas berjaga di dekat rangkaian Kereta Api (KA) Serayu di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Jumat (12/6/2020). Kereta Api Jarak Jauh Reguler kembali beroperasi dan ada satu kereta yang diberangkatkan yakni dari Stasiun Pasar Senen menuju Stasiun Purwokerto di Jawa Tengah, pengoperasian diikuti dengan penerapan protokol pencegahan COVID-19.KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG Petugas berjaga di dekat rangkaian Kereta Api (KA) Serayu di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Jumat (12/6/2020). Kereta Api Jarak Jauh Reguler kembali beroperasi dan ada satu kereta yang diberangkatkan yakni dari Stasiun Pasar Senen menuju Stasiun Purwokerto di Jawa Tengah, pengoperasian diikuti dengan penerapan protokol pencegahan COVID-19.
PT Kereta Api Indonesia (Persero) kembali mengoperasikan KA Jarak Jauh (KAJJ) dan KA Lokal Reguler secara bertahap untuk masyarakat mulai Jumat, 12 Juni 2020.

Kepastian itu diungkapkan Direktur Utama KAI Didiek Hartantyo dalam rilis yang diterima Kompas.com, Rabu (10/6/2020).

"Kami mengoperasikan kembali perjalanan KA reguler sebagai komitmen KAI untuk melayani masyarakat yang ingin bepergian keluar kota menggunakan kereta api," kata Didiek, seperti dikutip rilis.

Baca selengkapnya di sini.

Kampung Gajah Viral di TikTok, Dulu Tempat Wisata yang Ramai Wisatawan

Pintu eks-wisata Kampung Gajah.KOMPAS.COM/PUTRA PRIMA PERDANA Pintu eks-wisata Kampung Gajah.
Siapa yang tidak kenal Kampung Gajah? Dulu, tempat wisata yang terletak di Jalan Sersan Bajuri, Bandung ini ramai--namun kini terbengkalai.

Sebelum dinyatakan pailit sejak Desember 2017, tempat wisata ini dulu sangat populer di kalangan masyarakat Ibu Kota yang berkunjung ke Bandung. Kampung Gajah dibuka pada Desember 2010.

Tempat wisata ini memiliki banyak wahana bermain untuk wisata keluarga. Tepatnya adalah sekitar 30 wahana.

Tidak hanya bisa bermain motor ATV, wisatawan juga bisa melakukan aktivitas outbound, mengendarai kuda, juga flying fox.

Ada juga permainan go kart kecil, rumah teletubbies, bersepeda, segway, naik delman, bermain trampolin, hingga berenang di wahana taman air.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Panduan Lengkap ke Desa Wisata Koto Kaciak, Simak Sebelum Datang

Travel Tips
Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Traveloka Resmikan Wahana Baru di Kidzania Jakarta, Ada Diskon 25 Persen

Travel Update
Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com