Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

AirAsia Perbarui Kebijakan Soal Akun Kredit dan Reschedule Penerbangan

Kompas.com - 17/06/2020, 17:18 WIB
Kahfi Dirga Cahya

Penulis

 

Pelanggan juga dapat memeriksa Panduan Covid-19 untuk mengetahui informasi seputar cara mengajukan pilihan kompensasi perjalanan yang tersedia melalui AVA yang tersedia di support.airasia.com atau airasia.com.

Informasi pengajuan kompensasi tersebut hanya berlaku untuk pelanggan yang melakukan pemesanan melalui airasia.com atau aplikasi AirAsia.

Bagi pelanggan yang memesan melalui group desk atau melalui agen perjalanan, silakan menghubungi agen pemesanan masing-masing untuk bantuan lebih lanjut.

Baca juga: Penumpang AirAsia Wajib Perhatikan 3 Aturan Ini Sebelum Terbang

AirAsia mengungkapkan, staf layanan pelanggannya, termasuk AVA, sedang mengalami peningkatan permintaan dan berupaya dapat melayani semua pelanggan dalam masa sulit.

Oleh karena itu, AirAsia mohon kesabaran dan kerja samanya karena melayani pelanggan dengan tanggal keberangkatan yang lebih awal terlebih dahulu.

AirAsia juga memastikan keselamatan dan kesehatan penumpang dan staf adalah prioritas utama. AirAsia mematuhi anjuran dan peraturan pemerintah dan otoritas penerbangan sipil setempat, badan kesehatan setempat dan dunia termasuk Organisasi Kesehatan Dunia (WHO).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com