Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Pilihan Wisata di Jabar yang Sudah Siap Sambut Kembali Wisatawan

Kompas.com - 29/06/2020, 22:05 WIB
Nabilla Ramadhian,
Kahfi Dirga Cahya

Tim Redaksi

 

3. Glamping Lakeside, Kabupaten Bandung

Tren staycation diprediksi akan menjadi pilihan kegiatan wisata yang digandrungi masyarakat pada era new normal.

Saat berkunjung ke Kabupaten Bandung, kamu bisa mampir ke Glamping Lakeside di Jalan Raya Ciwidey-Patengan KM 39, Situ Patengan, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung.

Glamping Lakeside sudah buka sejak 13 Juni 2020. Di sana, kamu akan menginap di tengah perkebunan teh.

Selain akan dimanjakan dengan wangi teh yang segar, kamu juga bisa menikmati pemandangan danau Situ Patenggang sembari rebahan di dalam penginapan.

Baca juga: Sabtu Rebahan di Bandung, Staycation di 5 Glamping Bernuansa Alam

Beberapa pilihan tipe penginapan yang bisa dipilih antara lain adalah Lakeside Tent, Family Tent, dan tenda Dome Camping Ground Family Adventure.

Tentunya setiap tipe penginapan menawarkan pengalaman yang berbeda. Jika ingin melihat pemandangan danau yang lebih dekat, kamu bisa pilih Lakeside Tent.

Tidak hanya berkemah, kamu juga bisa mengelilingi Situ Patenggang dan berburu pemandangan matahari terbenam menggunakan perahu.

4. The Lodge Maribaya, Kabupaten Bandung Barat

The Lodge Maribaya terletak di Jalan Maribaya Nomor 149/252, Kampung Babakan Gentong Cibodas-Maribaya Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Tempat wisata ini sudah buka sejak 13 Juni 2020.

Di sana terdapat beberapa kegiatan seru yang bisa kamu lakukan saat berlibur pada era new normal. Salah satunya adalah berfoto ria.

Baca juga: Ini Cara Menuju The Lodge Maribaya Bandung

Pengunjung di The Lodge Maribaya, Bandung. KOMPAS.com/ANGGITA MUSLIMAH Pengunjung di The Lodge Maribaya, Bandung.

Tempat wisata tersebut memiliki delapan wahana berfoto mulai dari Sky Tree, Bamboo Sky, hingga Zip Bike. Jika menyukai yang sedikit menantang, kamu bisa foto di wahana Mountain Swing.

Berada di ketinggian 1.000 meter di atas permukaan laut (mdpl), The Lodge Maribaya merupakan tempat yang tepat untuk berburu pemandangan matahari terbit atau terbenam.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Google Maps, Ini Alasannya

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

4 Tips Berkunjung ke Desa Wisata Koto Kaciak, Datang Pagi Hari

Travel Tips
Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Cara Menuju ke Desa Wisata Lerep Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

4 Oleh-Oleh Desa Wisata Koto Kaciak, Ada Rinuak dan Celana Gadebong

Travel Tips
Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Istana Gyeongbokgung di Korea Akan Buka Tur Malam Hari mulai Mei 2024

Travel Update
Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Desa Wisata Lerep, Tawarkan Paket Wisata Alam Mulai dari Rp 60.000

Jalan Jalan
Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Itinerary Seharian Sekitar Museum Mpu Tantular Sidoarjo, Ngapain Saja?

Jalan Jalan
 7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

7 Olahraga Tradisional Unik Indonesia, Ada Bentengan

Jalan Jalan
5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

5 Tips Liburan dengan Anak-anak Menggunakan Kereta Api Jarak Jauh

Travel Tips
Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Mengenal Desa Wisata Koto Kaciak, Surga Budaya di Kaki Bukit Barisan

Jalan Jalan
Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Aktivitas Wisata di Bromo Ditutup mulai 25 April 2024, Ini Alasannya

Travel Update
Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Bali Jadi Tuan Rumah Acara UN Tourism tentang Pemberdayaan Perempuan

Travel Update
Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Hari Kartini, Pelita Air Luncurkan Penerbangan dengan Pilot dan Awak Kabin Perempuan

Travel Update
Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Usung Konsep Eco Friendly, Hotel Qubika Bakal Beroperasi Jelang HUT Kemerdekaan RI di IKN

Hotel Story
Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Ada Women Half Marathon 2024 di TMII Pekan Ini, Pesertanya dari 14 Negara

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com